Tinjauan yuridis mengenai tindak pidana penyalahgunaan pengangkutan bahan bakar minyak (BBM) solar bersubsidi
K ebutuhan masyarakat dunia akan Bahan Bakar Minyak (BBM) sangatlah besar, namun kebutuhan yang besar tersebut tidak diimbangi dengan jumlah sumber minyak mentah yang tersedia. Industri minyak dan Gas Bumi merupakan sektor didalam pembangunan nasional. Pengolahan minyak dimulai dari kegiatan usaha hulu dan kegiatan usaha hilir, hal ini yang dapat mengakibatkan terjadinya penyalahgunaan pengangkutan untuk memperoleh keuntungan. Salah satunya yang dilakukan oleh Zul Putra Zunni alias Zul Bin Harnizon permasalahan dalam skripsi ini adalah apakah Putusan Pengadilan Negeri Nomor 739/pid/B/2012/PN.pbr sudah sesuai dengan Pasal 55 Undang- Undang Nomor 22 Tahun 2001 Tentang Minyak dan Gas Bumi dan jenis-jenis delik yang dilakukan oleh terdakwa dalam melakukan penyalahgunaan pengangkutan Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Solar . untuk menjawab permasalahan tersebut dilakukan penelitian secara normatif dan bersifat deskriptif analitis dengan data sekunder. Pengumpulan data dilakukan dengan studi Kepustakaan dan dianalisis secara kualitatif. Kesesuaian Putusan Pengadilan Negeri dalam Pasal 55 adalah telah terpenuhi unsur-unsur setiap orang, dan unsur telah menyalahgunakan pengangkutan dan/atau Niaga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang disubsidi pemerintah, serta terpenuhinya jenis-jenis delik dalam penyalahgunaan Pengangkutan BBM yaitu delik kejahatan, delik formil, delik dolus, dan delik commissionis.
T he world community needs to be fuel oil (BBM) very large, but the need is not great offset by the number of available sources of crude oil. Oil and Gas industry is a sector in national development. Oil processing starts from the activity upstream and downstream activities, it can be resulted in the abuse of transport for gain. One of them carried out by Zul Son Zunni Zul aka Bin Harnizon problem in this thesis is whether the District Court's Decision No. 739 / pid / B / 2012 / PN.pbr is in conformity with Article 55 of the Law Law No. 22 of 2001 concerning Oil and Gas and the types of offenses committed by the defendant in doing abuse of transporting fuel oil (BBM) type Solar. to address the research normative and descriptive analytical secondary data. Data collected by literature studies and analyzed qualitatively. Suitability District Court in Article 55 is already fulfilled the elements of each person, and elements have been misusing the transport and / or Commercial Materials Fuel oil (BBM) which is subsidized by the government, as well as the fulfillment of types of offense in the abuse of Transportation fuel is crime offense, a formal offense, offense dolus, and commissionis offense.