DETAIL KOLEKSI

Perancangan filter pasif sebagai peredam harmonisa yang mempengaruhi kinerja generator sinkron 3 fase dengan beban LED


Oleh : Zakharia Fanny Kriswantoro

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Chairul Gagarin Irianto

Subyek : Harmonics (Electric waves);Electric power systems

Kata Kunci : 3 phase synchronize generator, LED, harmonics, IHD, THD, passive filter

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_STE_062001400020_Halaman-Judul.pdf 14
2. 2018_TA_STE_062001400020_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2018_TA_STE_062001400020_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2018_TA_STE_062001400020_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2018_TA_STE_062001400020_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2018_TA_STE_062001400020_Bab-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2018_TA_STE_062001400020_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2018_TA_STE_062001400020_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2018_TA_STE_062001400020_Lampiran.pdf

P enggunaan lampu LED sebagai lampu penerangan sangat diminati oleh sebagian besar masyarakat akhir-akhir ini. Namun, Lampu LED termasuk salah satu beban non linear, dimana beban non linear dapat menimbulkan suatu gangguan listrik bolak balik berupa arus maupun tegangan dengan gelombang distorsi yang disebut harmonisa. Karakteristik arus dan THD (Total Harmonic Distortion) pada beban dapat diketahui dengan melakukan pengukuran terhadap beban LED penghasil harmonisa. Pada penelitian ini akan dibuat dalam bentukalat. Mulai dari pembangkitan menggunakan generator sinkron 3 fase sampai padabeban LED. Solusi yang akan digunakan adalah menggunakan filter pasif yangakan dirancang sendiri untuk meredam harmonisa sesuai standard IEEE 519-1992.Filter pasif yang dipasang dalam penelitian ini dapat meredam harmonisa arus danharmonisa tegangan, sehingga nilai IHD (Individual Harmonic Distortion) danTHD (Total Harmonic Distortion) berkurang. Dalam keadaan beban seimbang,filter pada orde 3 dapat meredam IHD arus menjadi 3,81% (R), 8,87% (S), 4,11%(T). Filter pada orde 5 dapat meredam IHD arus menjadi 7,43% (R), 8,45 (S),7,32% (T). THD arus dapat diredam menjadi 10,23% (R), 10,95% (S), 9,42% (T).Dalam keadaan beban tidak seimbang filter pada orde 3 dapat meredam IHD arusmenjadi 9,83% (R), 4,03% (S), 7,66% (T). Filter pada orde 5 dapat meredam IHDarus menjadi 6,12% (R), 3,56% (S), 5,89% (T). THD arus dapat diredam menjadi10,87% (R), 5,24% (S), 9,26% (T).

M ost people these days are keep on using LED lights as their daily lighting.However, LED lights is a nonlinear load, which can involve alternate power failurein the shape of current or voltage with torque wave that called harmonics. We canknow the characteristic of the current and THD (Total Harmonic Distortion) at theload by doing measurement of LED light’s load that produce harmonics. Thisresearch will be made in the shape of contrivance. Starting from generation using3 phase synchronize generator until the LED load. The solution will use passivefilter which will self-designed to muffle the harmonics according to the IEEE 512-1992 standard. In this research, the passive filter that installed can reduce currentharmonics and voltage harmonics, so the value of IHD (Individual HarmonicDistortion) and THD (Total Harmonic Distortion) decrease. Filter on the 3rd orderwith a balanced condition can reduce IHD current to 3,81% (R), 8,87% (S), 4,11%(T). Filter on the 5th order can reduce IHD current to 7,43% (R), 8,45 (S), 7,32%(T). THD current can be 10,23% (R), 10,95% (S), 9,42% (T). Filter on the 3rd orderwith unbalanced condition can reduce IHD current to 9,83% (R), 4,03% (S), 7,66%(T). Filter on the 5th order can reduce IHD current to 6,12% (R), 3,56% (S), 5,89%(T). THD current can be 10,87% (R), 5,24% (S), 9,26% (T).

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?