Hubungan senam hamil dengan nyeri punggung bawah pada wanita hamil
N yeri Pungggung Bawah (NPB) adalah salah satu keluhan muskuloskeletal yang paling umum dari wanita hamil. Terdapat prevalensi NPB yang tinggi selama kehamilan. NPB berpotensi memiliki dampak negatif bagi wanita hamil. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi NPB selama kehamilan yaitu dengan melakukan senam hamil. Sernam hamil bermanfaat untuk meningkatkan elastisitas otot panggul dan ligamentum. Terdapat beberapa penelitian yang mendapati hubungan dan ada yang tidak mendapati hubungan antara senam hamil dengan NPB pada wanita hamil. Berdasarkan hasil penelitian yang berbeda tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan senam hamil dengan nyeri punggung bawah pada wanita hamil.TUJUANPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan senam hamil dan usia kehamilan dengan nyeri punggung bawah pada wanita hamil.METODEPenelitian ini menggunakan observasional analitik dengan desain potong lintang yang mengikut sertakan 103 wanita hamil yang telah memenuhi kriteria di Klinik Ardita Cilangkap. Pengumpulan data menggunakan kuesioner Oswestry Low Back Pain Disability Index (ODI) untuk menilai nyeri punggung bawah. Analisis data dilakukan menggunakan uji Chi-square dengan menggunakan program SPSS.HASILPada penelitian ini didapatkan hasil sebanyak 51,5% dari total responden mengikuti senam hamil dan 64% dari total responden mengalami NPB. Berdasarkan hasil analisis senam hamil dengan nyeri punggung bawah pada wanita hamil dengan uji Chi-square menunjukan hubungan yang bermakna p=0,000.KESIMPULANPenelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara senam hamil dengan nyeri punggung bawah pada wanita hamil.
L ow Back Pain (LBP) is one of the most common musculoskeletal complaint in pregnant women and has the potential to bring negative impact for pregnant women. There is high prevalence of LBP during pregnancy. One of ways to reduce LBP during pregnancy is doing prenatal exercise. There are few researches, some of them found established connections between prenatal exercise and LBP and others did not. According to those conflicting results, the researcher is keen to study about the relationship between prenatal exercise and LBP in pregnant women.OBJECTIVEThe objective of this research is to find out the correlation of prenatal exercise and maternal age with LBP in pregnant woman.METHODThis research is an analytical study with cross-sectional design which includes 103 pregnant women who have fulfilled the criteria as respondents in Ardita Cilangkap Clinic. Data was collected using Oswestry Low Back Pain Disability Index (ODI) Questionnaire to assessing LBP. Data analysis is done with Chi-Square test and using SPSS.RESULTOn this research has been obtained the result of respondents who did prenatal exercise is 51,5% and 64% had LBP. Based on the results of prenatal exercise analysis with low back pain in pregnant women by Chi-square test showed the meaning of correlation is p=0,000.ConclusionThis research showed that there is a correlation between prenatal exercise and LBP in pregnant women