Anteseden dari perilaku pembelian produk ramah lingkungan
P enelitian ini bertujuan untuk pengaruh Attitude, Personal Norms dan Willingness To Pay terhadap Green Purchasing Behavior. Rancangan penelitian ini menggunakan pengujian hipotesis, Penelitian ini dilakukan pada konsumen Body Shop yang melakukan pembelian produk Body Shop dalam waktu 1 tahun terakhir. Tekhnik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dan metode analisis yang digunakan adalah structural equation modeling. Hasil dari penelitian menunjukan Attitude, Personal Norms dan Willingness To Pay memiliki pengaruh positif terhadap Green Purchasing Behaviour
T he purpose of this research is to analyze the influence of Attitude, Personal Norms and Willingness To Pay towards Green Purchasing Behavior. The research design uses hypothesis testing, research was conducted on consumers Body Shop who purchasing body shop product within the last 1 year. Sampling technique used was purposive sampling and analytical methods used is structural equation modeling. Results from the study showed Attitude, Personal Norms and Willingness To Pay to have a positive influence on Green Purchasing Behavior