DETAIL KOLEKSI

Kajian penyediaan dan pemanfaatan Ruang Bersama Di Perumahan Taman Royal Kota Tangerang


Oleh : Mochamad Aldi Lutpiana

Info Katalog

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Anita Sintawati Wartaman

Pembimbing 2 : Yayat Supriatna

Subyek : Shared facilities

Kata Kunci : Taman Royal City Tangerang Housing, shared facilities, availability, utilization, perception.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_SPW_08312016_Halaman-Judul.pdf
2. 2018_TA_SPW_08312016_Bab-1.pdf
3. 2018_TA_SPW_08312016_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_SPW_08312016_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_SPW_08312016_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_SPW_08312016_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_SPW_08312016_Bab-6.pdf
8. 2018_TA_SPW_08312016_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2018_TA_SPW_08312016_Lampiran.pdf

S ebagai perumahan formal yang dibangun oleh pihak swasta pada tahun 1997, Perumahan Taman Royal Kota Tangerang telah memiliki fasilitas bersama yang cukup beragam jenisnya. Permasalahan yang muncul saat ini adalah ketersediaan fasilitas bersama yang belum sesuai dengan kebutuhan penggunanya, mengakibatkan rendahnya pemanfaatan fasilitas. Penelitian dilakukan untuk mengkaji penyediaan, pemanfaatan, dan mengetahui persepsi penghuni terkait prioritas kebutuhan fasilitas bersama di Perumahan Taman Royal Kota Tangerang. Kajian penyediaan dan pemanfaatan fasilitas bersama dilakukan menggunakan 3 (tiga) variabel penelitian, yaitu variabel ketersediaan, lokasi, dan intensitas pemanfaatan. Penelitian menggunakan metode analisis deskriptif kuantitatif artinya penelitian yang dilkakukan adalah penelitian yang menekankan analisisnya pada data-data numeric (angka). Hasil analisis menghasilkan terdapat jenis fasilitas yang tersedia tidak sesuai aturan SNI 03-1733-2004 tentang Tata Cara Perencanaan Lingkungan Perumahan di Perkotaan. Sementara itu, berdasarkan persepsi penghuni terkait prioritas kebutuhan dalam memilih fasilitas yang akan digunakan erat kaitannya dengan kedekatan lokasi fasilitas terhadap tempat tinggal. Faktor yang berpengaruh dalam pemanfaatan fasilitas bersama penghuni adalah ketersediaan fasilitas sesuai dengan keinginan.

A s a formal housing built by the private sector in 1997, Taman Royal Housing in Tangerang City has shared facilities that are quite diverse. The problem that arises now is the availability of shared facilities that are not in accordance with the needs of its users, resulting in low utilization of facilities. The study was conducted to assess the supply, utilization, and knowing the perceptions of occupants regarding the priority of shared facilities needs in Taman Royal Housing, Tangerang City. The study of the provision and utilization of shared facilities is carried out using 3 (three) research variables, namely the variable availability, location and intensity of utilization. Research using quantitative descriptive analysis method means that the research conducted is research that emphasizes its analysis on numeric data (numbers). The results of the analysis result that there are types of facilities available that are not in accordance with SNI 03-1733-2004 regarding the Urban Environmental Planning Procedures. Meanwhile, based on residents' perceptions regarding the priority of the need to choose facilities that will be used is closely related to the proximity of the facility to the place of residence. Factors that influence the utilization of facilities with residents are the availability of facilities in accordance with the wishes.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?