DETAIL KOLEKSI

Antecedents dari brand equity


Oleh : Agasya Chandroso Denoputro

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_MJ_022131110

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Dyah Astarini

Subyek : Credibility;Marketing management

Kata Kunci : credibility, ideology, localization, packaging, entertainment, brand equity.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_MJ_022131110_Halaman-Judul.pdf 10
2. 2018_TA_MJ_022131110_Bab-1.pdf
3. 2018_TA_MJ_022131110_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_MJ_022131110_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_MJ_022131110_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_MJ_022131110_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_MJ_022131110_Daftar-Pustaka.pdf
8. 2018_TA_MJ_022131110_Lampiran.pdf

P enelitian ini bertujuan untuk meneliti faktor-faktor yang mempengaruhi brand equity pada stasiun televisi berita. Rumusan masalah yang diteliti adalah apakah credibility berpengaruh positif terhadap brand equity, apakah ideology berpengaruh positif terhadap brand equity, apakah localization berpengaruh positif terhadap brand equity, apakah packaging berpengaruh positif terhadap brand equity, apakah entertainment berpengaruh positif terhadap brand equity. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode non probability sampling, yaitu dengan teknik purposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah menonton tayangan berita televisi. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 151 responden.Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan Structural Equation Model (SEM) dengan bantuan software AMOS. Hasil analisis menunjukan bahwa credibility berpengaruh positif terhadap brand equity, ideology berpengaruh positif terhadap brand equity, localization berpengaruh positif terhadap brand equity, packaging tidak berpengaruh positif terhadap brand equity, entertainment tidak berpengaruh positif terhadap brand equity.

T his study aims to investigate factors that influence brand equity on audiens television news channels. Formulation of the problem investigated is credibility positive influence on brand equity, is ideology positive influence on brand equity, is localization positive influence on brand equity, is packaging positive influence on brand equity, is entertainment positive influence on brand equity. The sampling method used in this research is to use non-probability sampling method, namely by using purposive sampling. The sample used in this study is that consumers who ever watched television news channels. The number of samples was 151 respondents.The analytical tool used in this research is Structural Equation Model (SEM) with AMOS softwae assistance. Results of the analysis showed that the credibility have positive influence on brand equity, ideology have positive influence on brand equity, localization have positive influence on brand equity, packaging have not positive influence on brand equity, entertainment have not positive influence on brand equity,

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?