Proposed distribution route improvement using ant colony optimization method at pt. korma jaya utama
P T. Korma Jaya Utama merupakan perusahaan yang bergerak pada industri makanan. Perusahaan tersebut memproduksi kecap manis ukuran 625 ml. Pada penelitian ini ditemukan permasalahan ingin mengetahui rute tempuh yang lebih baik dari kondisi sekarang disebabkan karna rute yang dilalui tidak efektif karena jarak tempuh yang terlalu jauh. Tujuan pada penelitian untuk memberikan usulan perbaikan terhadap rute distribusi pengiriman pesanan saat ini agar pesanan dapat segera diterima, dengan mempersingkat jarak tempuh rute dsitribusi pengiriman. Metode yang digunakan dalam penyelesaian masalah rute menggunakan Ant Colony Optimization. Berdasarkan analisa dan evaluasi hasil perhitungan Ant Colony Optimization diperoleh rute kendaraan 1 dimulai dari Depot – Lokasi 11 – Lokasi 10 - Lokasi 12 – Lokasi 1 - Lokasi 3 - Lokasi 5 – Lokasi 2 – Depot dengan jarak sebesar 103,6 km dan load rate sebesar 100% sehingga penurunan jarak sebesar 14,4 km dengan persentase sebesar 12,20%, rute kendaraan 2 dimulai dari Depot – Lokasi 9 – Lokasi 8 – Lokasi 4 – Lokasi 7 – lokasi 6 – Lokasi 14 – Lokasi 13 – Depot. Penyelesaian perhitungan Ant Colony Optimization untuk mendapatkan jarak terpendek didukung software MATLAB. Rute satu semula menempuh jarak 118km menjadi sebesar 103.6km dengan load rate sebesar 100%, sedangkan rute dua semula menempuh jarak 127 km menjadi 95,6 km dengan load rate sebesar 100%.Kata kunci: lokasi, Ant Colony Optimization, distribusi, rute, MATLAB
P T Korma Jaya Utama is a company engaged in the food industry. The company produces 625 ml sweet soy sauce. In this study, the problem was found to want to know a better travel route from the current condition because the route traveled was not effective. The purpose of the research is to provide suggestions for improvements to the current order delivery distribution route so that orders can be received immediately, by shortening the distance traveled on the delivery distribution route. The method used in solving the route problem uses Ant Colony Optimization. Based on the analysis and evaluation of the results of the Ant Colony Optimization calculation, it is obtained that vehicle route 1 starts from Depot - Location 11 - Location 10 - Location 12 - Location 1 - Location 3 - Location 5 - Location 2 - Depot with a distance of 103.6 km and a load rate of 100% so that the distance decrease is 14.4 km with a percentage of 12.20%, vehicle route 2 starts from Depot - Location 9 - Location 8 - Location 4 - Location 7 - location 6 - Location 14 - Location 13 - Depot. Completion of the Ant Colony Optimization calculation to get the shortest distance is supported by MATLAB software. Route one originally traveled 118 km to 103.6 km with a load rate of 100%, while route two originally traveled 127 km to 95.6 km with a load rate of 100%.