DETAIL KOLEKSI

Perencanaan pengembangan pipa induk distribusi air bersih Desa Mekarsari kecamatan Parung Kuda dan Kecamatan Cibadak Kab. Sukabumi


Oleh : Kusumawardhani

Info Katalog

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2004

Pembimbing 1 : Haryoto Kusnoputranto

Pembimbing 2 : Ratnaningsih

Subyek : Water distribution system;Enviromental management;Prediction of clean water needs

Kata Kunci : water source, Cipanas water distribution system

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2004_TA_TL_08299048_Halaman-Judul.pdf
2. 2004_TA_TL_08299048_Bab-1.pdf 3
3. 2004_TA_TL_08299048_Bab-2.pdf
4. 2004_TA_TL_08299048_Bab-3.pdf
5. 2004_TA_TL_08299048_Bab-4.pdf
6. 2004_TA_TL_08299048_Bab-5.pdf
7. 2004_TA_TL_08299048_Bab-6.pdf
8. 2004_TA_TL_08299048_Bab-7.pdf
9. 2004_TA_TL_08299048_Bab-8.pdf
10. 2004_TA_TL_08299048_Bab-9.pdf
11. 2004_TA_TL_08299048_Daftar-Pustaka.pdf 1
12. 2004_TA_TL_08299048_Lampiran.pdf

P erencanaan pengembangan sistem distribusi air bersih Desa Mekarsari, Kecamatan Parungkuda dan Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi terdiri dari 3 tahap perencanaan. Tahap I (tahun perencanaan 2002-2005), akan diadakan optimalisasi distribusi air bersih pada sistem cipanas dengan menurunkan jumlah kehilangan air menjadi 25%. Tahap ll (tahun perencanaan 2005-2015) jumlah penduduk terlayani sebesar 41.978 jiwa atau sebesar 19% dari total jumlah penduduk daerah perencanaan. Pada tahap Ill (tahun perencanaan 2015-2025) jumlah penduduk terlayani sebesar 68.654 jiwa atau sebesar 25% dari total jumlah penduduk daerah perencanaan.Wilayah pelayanan dalam perencanaan jaringan pipa induk air bersih ini meliputi 19desa, yang terbagi atas 8 desa terdapat di Kecamatan Parungkuda, 1 O desa terdapat di Kecamatan Cibadak dan Desa Mekarsari terdapat di Kec~matan Cicurug. Peningkatan cakupan pelayanan juga diiringi dengan peningkatan kapasitas sumber air bersih dari 55 l/dtk menjadi 240 l/dtk sampai akhir tahun 2025. Saat ini sumber air baku yang digunakan adalah Mata Air Cipanas dengan debit 50 l/dtk dan Cimacan dengan debit 5 l/dtk.Berdasarkan topografi wilayah perencanaan dimana sumber mata air terletak pada lokasi dengan elevasi yang tinggi, maka digunakan sistem pengaliran secara gravitasi. Kapasitas reservoir yang sudah ada belum mencukupi, untuk itu akan dibangun reservoir baru pada sistem cipanas dan cimacan yang masing-masing .berkapasitas sebesar 160 m3 dan 200 m3 dengan rencana pembangunannya terbagi atas 2 tahap, yaitu pada tahun2015 dan 2025.Pola jaringan pipa induk distribusi air bersih yang digunakan saat ini (eksisting)adalah pola bercabang, sedangkan untuk pengembangan jaringan distribusi hingga akhir tahun perencanaan akan dipasang pipa paralel dan pipa baru dengan pola bercabang dan melingkar. Jenis pipa yang digunakan adalah pipa PVC dengan diameter antara 63 mm sampai 300 mm dengan total panjang pipa rencana sebesar 53850 m.Total anggaran biaya dalam merencanakan jaringan pipa induk distribusi air bersihDesa Mekarsari, Kecamatan Parungkuda dan Kecamatan Cibadak Kabupaten Sukabumi sampai akhir tahun perencanaan 2025 adalah sebesar Rp. 23.787.229.320 dengan harga per meter pipa sebesar Rp. 441. 731 atau Rp. 1.894.039 per sambungan rumah.

T he development planning of water distribution system of Desa Mekarsari, Kecamatan Parungkuda and Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi consist of 3 planning phase. Phase I (planning year 2002-2005) will optimize the Cipanas water distribution system by decrease 25% the amount of lose water. Phase II (planning year 2005-2015) resident amount served are equal to 41.978 persons or equal to 19% from total resident amount of planning area. At phase Ill (planning year 2015-2025) resident amount served are equal to 68.654 persons or equal to 25% from total resident amount of planning area.Service area of water main pipe planning network cover 19 villages, which is divided into8 village in Kecamatan Parungkuda, 10 villages in Kecamatan Cibadak and Desa -Mekarsari where in Kecamatan Cicurug. The increase of coverage area service also be accompanied with improvement of water source capacities from 55 l/s become 240 l/s to the end of year 2025. At this time, permanent water source used is Cipanas wellspring, flowrate 50 Ifs and Cimacan flowrate 5 l/s.Based on topography of planning area where source of wellspring located in highelevation, then it used gravitation system. The available reservoir capacity is not enough, therefore will be build new reservoir at Cipanas and Cimacan system which capacities are 160 m3 and 200 rn", its development plan is divided into 2 phase, year 2015 and 2025.Network design of existing distribution main pipe used branch design, while for development of distribution network to the end of planning year, it will be attached by a parallel pipe and new pipe with branch and loop design. Type of pipe used is PVC with diameter among63 mm until 300 mm with total pipe length plan equal to 53850 m. •Total estimation cost in planning network of water distribution main pipe Desa Mekarsari,Kecamatan Parungkuda and Kecamatan Cibadak Kabupaten Sukabumi until year 2025 is Rp23.787.229.320 at the price of pipe per meter equal to Rp. 441.731 or Rp. 1.894.039 per house connection.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?