Maloklusi pada periode gigi geligi campur dan penatalaksanaannya
P eriode gigi geligi campur adalah periode yang paling kritis karena pada periode ini terjadi proses pergantian antara gigi sulung dengan gigi permanen yang sering menyebabkan maloklusi. Etiologi maloklusi sangat kompleks karena tergantung dari berbagai faktor. Maloklusi yang dapat te adi pada periode gigi geligi campur ini bervariasi, yaitu maloklusi kelas I, kelas II dan kelas Ill. Analisis ruang, observasi, diagnosis banding dan pengetahuan tentang etiologi sangat panting untuk menentukan diagnosis yang akurat agar dapat menanggulanginya.
M ixed dentition period is the most critical period because in that period the transition process from primary dentition into permanent dentition occurred and if the process do not happen correctly will cause malocclusion. The etiology of malocclusion is very complex because it depends on several factors. Malocclusions that can happened in that period vary from class I, class II and class Ill malocclusion. Space analysis, observation, differential diagnosis and etiological factor knowledge is very important to determine an accurate diagnosis in order to choose the right method for the treatment.