Faktor determinan yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak orang pribadi
P enelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisa pengaruh modernisasi sistem administrasi perpajakan, amnesti pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah yang merupakan wajib pajak orang pribadi yang berada di wilayah Kota Jakarta dan Tangerang. Pengujian dilakukan menggunakan teori SEM (Structural Equation Modelling) yang diolah menggunakan alat uji statistik AMOS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa modernisasi sistem administrasi perpajakan dan amnesti pajak berpengaruh positif terhadap kepatuhan wajib pajak. Sedangkan sanksi pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak.
T his study aims to examine and analyze the effect of modernization of tax administration system, tax amnesty and tax sanction on taxpayer compliance. The sample used in this study is that is an individual taxpayers who are in the area of Jakarta and Tangerang City. The test is done using SEM (Structural Equation Modeling) theory which is processed by using AMOS statistic test. The results of this study indicate that the modernization of the tax administration system and tax amnesty have a positive effect on taxpayer compliance. While tax sanction does not affect taxpayer compliance.