DETAIL KOLEKSI

Teknik walking bleach sebagai alternatif pemutihan gigi intrakoronal menggunakan hidrogen peroksida 30% dan sodium perborat (Studi pustaka)

2.5


Oleh : Adrian Djohan

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.634 2 DJO t

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2014

Pembimbing 1 : drg. Herry S.H., Sp.KG(K).

Pembimbing 2 : drg. Elline, Sp.KG.

Subyek : Tooth bleaching

Kata Kunci : root canal treatment, intracoronal, discoloration, tooth whitening

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2014_TA_KG_04010002_Halaman-Judul.pdf
2. 2014_TA_KG_04010002_Bab-1.pdf
3. 2014_TA_KG_04010002_Bab-2.pdf
4. 2014_TA_KG_04010002_Bab-3.pdf
5. 2014_TA_KG_04010002_Bab-4.pdf
6. 2014_TA_KG_04010002_Daftar-Pustaka.pdf 2

P erubahan warna gigi cukup sering terjadi adalah perubahan warna gigi dari perawatan saluran akar yg kurang baik, perubahan warna gigi tersebut disebut perubahan warna intrakoronal. Etiologi dari perubahan warna tesebut dapat berupa obliterasi saluran akar, nekrosis pulpa dengan atau tanpa pendarahan, trauma selama ekstirpasi pulpa, material restorasi gigi, dan material perawatan saluran akar. Namun hal tersebut dapat ditanggulangi dengan pemutihan gigi intrakoronal.Metode pemutihan gigi intrakoronal (internal Bleaching) merupakan netode pemutihan gigi non-vital yang sudah dilakukan perawatan saluran akar dengan meletakan bahan oksidator kuat ke dalam kamar pulpa. Pemutihan gigi intrakoronal dapat dilakukan dengan walking bleach dan teknik Termokatalitik atau kombinasi kedua teknik tersebut.

T ooth discoloration is quite open happens as a result of a bad root canal treatment. The changes color of the tooth called intracoronal discoloration. Etiologies of discoloration intracoronal are obliteration of the root canal, decomposition of pulp necrosis with or without bleeding, trauma during pulp extirpation, dental restorative materials, and root canal treatment materials. Discoloration of tooth can be overcome with intracoronal teeth whitening. The method of intracoronal tooth whitening is a non-vital tooth that has been treated root canal treatment with strong oxidizing materials put into pulp chamber. There are two methods of intracoronal tooth whitening, walking bleach and thermocatalytic techniques or combination of these two techniques.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?