Pengaruh bisnis strategi, earnings management dan kinerja perusahaan terhadap risiko kebangkrutan dengan intellectual capital sebagai variabel moderasi
P enelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengaruh Bisnis Strategi, Earnings Management dan Kinerja Perusahaan terhadap Risiko Kebangkrutan dengan Intellectual Capital sebagai variabel moderasi pada perusahaan barang konsumsi non primer. Data pada penelitian ini menggunakan sumber data sekunder yang berasal dari laporan keuangan yang di dapat dari www.idx.co.id atau website resmi masing-masing perusahaan. Data dikumpulkan menggunakan metode purposive sampling dan dianalisis menggunakan SPSS versi 25, serta perhitungan Earnings Management menggunakan Conditional Revenue Stubben Model.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Bisnis Strategi (Kepemimpinan biaya dan Strategi Diferensiasi) berpengaruh negatif signifikan terhadap Risiko Kebangkrutan, Intellectual Capital juga terbukti memperkuat hubungan Bisnis Strategi (Kepemimpinan Biaya). Namun, hasil dari penelitian ini juga menunjukkan bahwa Earnings Management tidak memiliki pengaruh positif terhadap Risiko Kebangkrutan dan Kinerja Perusahaan tidak memiliki pengaruh negatif terhadap Risiko Kebangkrutan, Intellectual Capital tidak memperkuat hubungan Strategi bisnis (Strategi Diferensiasi) terhadap Risiko Kebangkrutan, Intellectual Capital tidak memperlemah hubungan Earnings management terhadap Risiko Kebangkrutan dan Intellectual Capital tidak memperkuat hubungan Kinerja Perusahaan terhadap Risiko Kebangkrutan
T his study aims to determine whether the influence of Business Strategy, Earnings Management and Company Performance on Bankruptcy Risk with Intellectual Capital as a moderating variable in non-primary consumer goods companies. The data in this study uses secondary data sources derived from financial statements obtained from www.idx.co.id or the official website of each company. Data were collected using purposive sampling method and analyzed using SPSS version 25, and the calculation of Earnings Management using the Conditional Revenue Stubben Model.The results showed that Business Strategy (Cost Leadership and Differentiation Strategy) had a significant negative effect on Bankruptcy Risk, Intellectual Capital was also proven to strengthen the relationship between Business Strategy (Cost Leadership). However, the results of this study also show that Earnings Management does not have a positive influence on Bankruptcy Risk and Company Performance does not have a negative effect on Bankruptcy Risk, Intellectual Capital does not strengthen the relationship between Business Strategy (Differentiation Strategy) and Bankruptcy Risk, Intellectual Capital does not weaken the Earnings relationship. Management on Bankruptcy Risk and Intellectual Capital does not strengthen the relationship between Company Performance and Bankruptcy Risk