Pengaruh working capital management terhadap profitabilitas pada perusahaan sub sector consumer goods yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2020
P enelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh working capital managementterhadap profitabilitas pada perusahaan sub sector consumer goods. Sampel yangdigunakan sebanyak 37 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periodetahun 2016-2020. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu purposivesampling dan metode Analisa yang digunakan yaitu regresi data panel. Variabelindependent dalam penelitian ini adalah cash conversion cycle dengan variavelkontrol yaitu leverage, current ratio dan ukuran perusahaan dan variabel dependenadalah profitabilitas. Hasi penelitian menunjukan bahwa cash conversion cycle danukuran perusahaan memiliki pengaruh negative dan current ratio memiliki pengaruhpositif terhadap profitabilitas. Leverage tidak memiliki pengaruh terhadapprofitabilitas. Hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan acuan bagi perusahaandalam melihat pengaruh working capital management pada profitabilitas.Implikasi manajerial: Perusahaan sebaiknya mengelola modal kerja secara optimaldengan cara mempercepat umur persedian, mempercepat penagihan piutang danmemperlambat pembayaran utang kepada supplier, dengan cash conversion cycleyang semakin singkat akan meningkatkan profitabilitas. Perusahaan juga sebaiknya selalu memperhatikan kewajiban jangka pendek yang tepat pada waktunya, sehinggadengan current ratio yang tinggi dapat meningkatkan profitabilitas perusahaan.
T his study aims to determine the effect of working capital management onprofitability in consumer goods sub-sector companies. The sample used was 37companies listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2016-2020. Thesampling technique used is purposive sampling and the analysis method used is paneldata regression. The independent variable in this study is the cash conversion cyclewith control variables namely leverage, current ratio and company size and thedependent variable is profitability. The results showed that the cash conversion cycleand company size had a negative effect and the current ratio had a positive effect onprofitability. Leverage has no effect on profitability. The results of this study areexpected to be used as a reference for companies in seeing the effect of workingcapital management on profitability.