DETAIL KOLEKSI

Pengaruh ukuran perusahaan, komite audit, dan integritas laporan keuangan terhadap kualitas audit pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di bei


Oleh : Raihan Akbar

Info Katalog

Nomor Panggil : 023002005030

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Hermie

Subyek : Financial statements;Quality control--Auditing

Kata Kunci : firm size, audit committee, financial report integrity, audit quality, food and beverage sub-sector

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2024_TA_SAK_023002005030_Halaman-Judul.pdf 8
2. 2024_TA_SAK_023002005030_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2024_TA_SAK_023002005030_Bab-1-Pendahuluan.pdf 8
4. 2024_TA_SAK_023002005030_Bab-2-Landasan-Teori.pdf 21
5. 2024_TA_SAK_023002005030_Bab-3-Metode-Penelitian.pdf 12
6. 2024_TA_SAK_023002005030_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf 13
7. 2024_TA_SAK_023002005030_Bab-5-Simpulan.pdf 2
8. 2024_TA_SAK_023002005030_Daftar-Pustaka.pdf 4
9. 2024_TA_SAK_023002005030_Lampiran.pdf 13

P enelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, komite audit,integritas laporan keuangan, terhadap kualitas audit. Populasi dari penelitian ini adalah semuaPerusahaan sub sektor makanan dan minuman selama tahun 2018-2022. Penelitian inimenggunakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keberlanjutan dan laporan tahunan.Populasi penelitian yaitu perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BursaEfek Indonesia (BEI) periode tahun 2018 – 2022. Metode pengambilan data pada penelitian iniyaitu purposive sampling. Sampel yang telah memenuhi kriteria sebesar 100 data perusahaanselama tahun 2018 – 2022. Metode analisis data yang digunakan metode analisis datakuantitatif dengan menggunakan SPSS versi 23 untuk melakukan pengolahan data dengananalisis regresi logistik.Hasil yang diperoleh dari penelitian ini bahwa ukuran perusahaan dan integritas laporankeuangan, berpengaruh signifikan positif terhadap kualitas audit. Sedangkan komite audit tidakberpengaruh signifikan terhadap kualitas audit.

T his study aims to analyze the influence of firm size, audit committee, financialstatement integrity on audit quality. The population of this study includes all companies in thesub-sector of food and beverage during the years 2018-2022. The research utilizes secondarydata obtained from sustainability reports and annual reports. The research population consistsof companies in the food and beverage sub-sector listed on the Indonesia Stock Exchange(IDX) during the period 2018–2022. The data collection method in this study is purposivesampling. The sample that meets the criteria consists of 100 company data during the years2018–2022. The data analysis method used is quantitative data analysis with SPSS version 23to perform data processing through logistic regression analysis.The findings of this research indicate that firm size and financial report integrity,a significantpositive influence on audit quality. However, the audit committee does not have a significantimpact on audit quality.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?