DETAIL KOLEKSI

Perancangan hotel resort di Kawasan Pantai Kuta, Bali dengan penerapan arsitektur berkelanjutan


Oleh : Muhammad Raihan Rachmansyah

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Maria Immaculata Ririk Winandari

Pembimbing 2 : Juliandiani Iskandar

Subyek : Hotels and motels - Designs and plans;Architecture - Designs and plans

Kata Kunci : hotel resort, Bali, development economics.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_SAR_052001800066_-Halaman-Judul.pdf 5
2. 2023_TA_SAR_052001800066_-Lembar-Pengesahan.pdf 12
3. 2023_TA_SAR_052001800066_-BAB-1_Pendahuluan.pdf 4
4. 2023_TA_SAR_052001800066_-BAB-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 21
5. 2023_TA_SAR_052001800066_-BAB-3_Metodologi-Penelitian.pdf 24
6. 2023_TA_SAR_052001800066_-BAB-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf 21
7. 2023_TA_SAR_052001800066_-BAB-5_Kesimpulan.pdf 13
8. 2023_TA_SAR_052001800066_-Daftar-Pustaka.pdf 3
9. 2023_TA_SAR_052001800066_-Lampiran.pdf 12

L aporan Tugas Akhir ini dibuat untuk menyampaikan proses desain Hotel Resort di daerah Pantai Kuta, Bali dengan pendekatan Arsitektur Berkelanjutan/Sustainability. Lahan yang digunakan untuk mendesain terletak di zona pariwisata yang dimana pada area tersebut Pantai Kuta. Pada desain hotel dan resort menggunakan konsep arsitektur berkelanjutan. Penggunaan konsep ini selain memberikan desain bangunan yang mengarah pada penghematan energi, juga berpengaruh pada aspek perekonomian seperti penghematan biaya pembangunan dan perawatan pada pembangunan.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?