DETAIL KOLEKSI

Pengaruh audit tenure, ukuran kantor akuntan publik, profitabilitas, dan solvabilitas terhadap audit delay dengan opini audit sebagai variabel moderasi (studi empiris pada perusahaan properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

0.5


Oleh : Annisa Tri Rahmawati

Info Katalog

Nomor Panggil : 023001801217

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2022

Pembimbing 1 : Abu Bakar Arief

Subyek : Auditing

Kata Kunci : tenure audit, public accounting firm size, audit delay, profitability, solvency, audit opinion

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2022_TA_SAK_023001801217_Halaman-Judul.pdf 14
2. 2022_TA_SAK_023001801217_Lembar-Pengesahan.pdf 6
3. 2022_TA_SAK_023001801217_Bab-1_Pendahuluan.pdf 12
4. 2022_TA_SAK_023001801217_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 28
5. 2022_TA_SAK_023001801217_Bab-3_Metode-Penelitian.pdf 12
6. 2022_TA_SAK_023001801217_Bab-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf 20
7. 2022_TA_SAK_023001801217_Bab-5_Kesimpulan.pdf 4
8. 2022_TA_SAK_023001801217_Daftar-Pustaka.pdf 5
9. 2022_TA_SAK_023001801217_Lampiran.pdf 11

P enelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari Audit Tenure, Ukuran Kantor Akuntan Publik, Profitabilitas, Solvabilitas Terhadap Audit Delay dengan Opini Audit sebagai Variabel Moderasi pada perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2021. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari laporan keuangan perusahaan sub sektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) www.idx.co.id pada periode 2019-2021. Populasi yang digunakan pada penelitian ini adalah perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2019-2021. Dalam penelitian ini pengambilan sampel menggunakan metode purposive samplingHasil yang diharapkan dalam penelitian ini adalah Audit Tenure berpengaruh negatif signifikan terhadap Audit Delay, Ukuran Kantor Akuntan Publik berpengaruh positif signifikan terhadap Audit Delay, Profitabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap Audit Delay, Solvabilitas berpengaruh negatif signifikan terhadap Audit Delay. Opini audit tidak memperkuat pengaruh negatif Audit Tenure terhadap Audit Delay, Opini Audit memperkuat pengaruh negatif Ukuran Kantor Akuntan Publik dan Profitabilitas terhadap Audit Delay, Opini Audit tidak memperkuat pengaruh positif Solvabilitas terhadap Audit Delay.

T his study aims to analyze the effect of Audit Tenure, Size of Public Accounting Firms, Profitability, Solvency on Audit Delay with Audit Opinion as a Moderation Variable in Property and Real Estate companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in 2019-2021. The sample used in this study was obtained from the financial statements of property and real estate sub-sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) www.idx.co.id in the 2019-2021 period. The population used in this study was property and real estate companies listed on the Indonesia Stock Exchange in the 2019-2021 period. In this study, sampling using purposive sampling methodThe expected results in this study are Tenure Audit does has a negative significant effect on Audit Delay, the size of the Public Accounting Firm has a significant positive effect on Audit Delay, Profitability has a significant negative effect on Audit Delay, Solvency has a significant negative effect on Audit Delay. The audit opinion does not strengthen the negative influence of The Tenure Audit on the Audit Delay, the Audit Opinion strengthens the negative influence of the Size of the Kantor Akuntan Publik and Profitability on the Audit Delay, the Audit Opinion does not strengthen the positive influence of Solvency on the Audit Delay.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?