DETAIL KOLEKSI

Pengaruh independensi, integritas, profesionalisme, dan sistem pengendalian mutu terhadap kualitas audit (studi empiris pada auditor Badan Pemeriksa Keuangan)


Oleh : Fitriana Melani

Info Katalog

Nomor Panggil : 2018_TA_AK_023122025

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Yuswar Zainul Basri

Pembimbing 2 : Lutfi Baradja

Subyek : Audit quality

Kata Kunci : independence, integrity, profesionalisme, quality control system, quality audit

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_AK_023122025_Halaman-Judul.pdf
2. 2018_TA_AK_023122025_Bab-1.pdf 8
3. 2018_TA_AK_023122025_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_AK_023122025_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_AK_023122025_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_AK_023122025_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_AK_023122025_Daftar-Pustaka.pdf 2
8. 2018_TA_AK_023122025_Lampiran.pdf

P enelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh independensiterhadap kualitas audit, menganalisis pengaruh integritas terhadap kualitas audit,menganalisis pengaruh profesionalisme terhadap kualitas audit, menganalisispengaruh Sistem Pengendalian Mutu terhadap kualitas audit, dan menganalisispengaruh independensi, integritas, profesionalisme, dan Sistem Pengendalian Mututerhadap kualitas audit dengan studi empiris pada Badan Pemeriksa Keuangan.Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 153 auditor pada BadanPemeriksa Keuangan. Pengujian dilakukan dengan menggunakan analisis regresiberganda.Hasil dari penelitian ini adalah (1) independensi secara langsung berpengaruh positifsignifikan terhadap kualitas audit (2) integritas secara langsung berpengaruh positifsignifikan terhadap kualitas audit (3) profesionalisme secara langsung tidakberpengaruh terhadap kualitas audit (4) Sistem Pengendalian Mutu secara langsungtidak berpengaruh terhadap kualitas audit (5) independensi, integritas,profesionalisme, dan Sistem Pengendalian Mutu secara langsung berpengaruhterhadap kualitas audit pada Badan Pemeriksa Keuangan.

T he objective of the empirical study is to examine and analyze the effect ofindependece of audit quality, analyze the effect of integrity of audit quality, analyzethe effect of profesionalism of audit quality, analyze the effect of quality controlsystem of audit quality and analyze independence, integrity, profesionalism, andquality control system of the audit quality with empirical study on The Audit Boardof The Republic of Indonesia.The sample of this empirical study is 153 auditors on The Audit Board of TheRepublic of Indonesia. This research uses multiple regression analysis as hypothesistesting.The result of this empirical study are (1) independence is positive and significantdirectly has an impact to the audit quality (2) integrity is positive and significantdirectly has an impact to the audit quality (3) profesionalism directly has no impactto the audit quality (4) quality control system directly has no impact to the auditquality (5) independence, integrity, profesionalism, and quality control systemdirectly affect the audit quality on The Audit Board of The Republic of Indonesia.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?