Pengaruh konflik peran, ketidak jelasan peran, gaya kepemimpinan, independensi, dan integritas terhadap kinerja auditor (studi empiris pada kantor akuntan publik Provinsi Dki Jakarta)
P enelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh konflik peran,ketidakjelasan peran, gaya kepemimpinan, independensi, dan integritas terhadapkinerja auditor. Sampel pada penelitian ini adalah 100 responden yang merupakanakuntan publik atau auditor yang bekerja di Kantr Akuntan Publik (KAP) di DKIJakarta. Metode yang digunakan adalah regresi linear berganda, data di prosesmenggunakan SPSS 23. Hasil penelitian adalah sebagai berikut : (1) konflik peranberpengaruh negatif terhadap kinerja auditor, (2) ketidakjelasan berpengaruh negatifterhadap kinerja auditor, (3) gaya kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap kinerjaauditor, (4) independensi berpengaruh positif terhadap kinerja auditor, (5) integritasberpengaruh positif terhadap kinerja auditor.
T he purpose of this study was to determine the influence of role conflict, roleambiguity, leadership style, independence, and integrity to Auditor’s performance.The research sample studied ware 100 respondents who are public accountants whowork at public accounting firm in DKI Jakarta. The method used multiple linierregression, and data processed using SPSS 23. The results of this study are (1) roleconflict had negatively affect to Auditor’s performance (2) Role ambiguity hadnegatively affect to Auditor’s (3) leadership style does not have affect to Auditor’sperformance (4) Independence had positive affect to Auditor’s performance (5)Integrity had positive affect to Auditor’s performance.