Perbaikan metode kerja dan perbaikan tata letak lantai produksi dalam kerangka menimimasi manufacturing lead time di lini cam gear TF-115 TP.Morita Tjokro Gearindo
P PT. Morita Tjokro Gearindo adalah sebuah perusahaan yang spesialis bergerak dalam pembuatan gears dan mechanical parts manufacturing. Demi kepuasan pelanggan, perusahaan berusaha memenuhi permintaan secara tepat waktu. Untuk menghindari keterlambatan, Manufacturing Lead Time hams lebih kecil dari Takt Time. Cam Gear tipe TF-115 adalah produk dengan permintaan tertinggi, yang diidentifikasi memiliki Manufacturing Lead Time lebih besar dari Takt Time. Manufacturing Lead Time untuk memproduksi 1 unit Cam Gear TF-115 adalah 680.24 detik, sedangkan Takt Time sebesar 202.82 detik. Pendekatan Lean Manufacturing digunakan untuk meminimasi pemborosan (waste) sehingga Manufacturing Lead Time dapat berkurang. Value Stream Mapping dan Process Activity Mapping merupakan tools yang digunakan untuk mengidentifikasi pemborosan (waste) yang terdapat di lini Cam Gear TF-115. Dari hasil pengamatan dengan menggunakan kedua tools, diidentifikasi waste dominan adalah Transportation (93.95%) dan Motion (6.05%). Untuk mengeliminasi waste Transportation dilakukan dengan perbaikan tata letak lantai produk i menggunakan Algoritma CORELAP, sedangkan perbaikan untuk mengeliminasi was Motion dilakukan dengan perbaikan metode kerja menggunakan Peta Tangan Kanan angan Kiri. Perbaikan tata letak lantai produksi dilakukan dengan penyusunan ulang tatak letak mesin, sedangkan perbaikan metode kerja dilakukan dengan mengeli si gerakan yangtidak perlu pada proses Inpeksi-1. Setelah perbaikan, diidentifikasi wa ManufacturinrLeed Time mengalami penurunan dari 680.24 detik menjadi 606.16 detik, dan Process Cycle Efficiency meningkat dari 26.9% menjadi 30.19%.
P PT. Morita Tjokro Gearindo (MTG) is a specialist company engaged in the manufacture of gears and mechanical parts manufacturing. For the sake of customer satisfaction, the company strives to meet the demand in a timely manner. To avoid delays, Manufacturing Lead Time should be less than Takt Time. Cam Gear with type TF-115, is a product with the highest demand, was identified as having Manufacturing Lead Time bigger than Takt Time. Manufacturing Lead Time to produce 1 unit of Cam Gear TF-115 needs 680.24 seconds, however, Takt Time is 202.82 seconds. Lean Manufacturing approach is used to minimize waste in order to reduce Manufacturing Lead Time. Value Stream Mapping and Process Activity Mapping are the tools that are used to identify the waste contained in the line of Cam Gear TF-115. From the observation by using both tools, it was identified that the dominant waste is Tansportation (93.95%) and Motion (6.05%). To eliminate the waste of Transportation do with improvement of production floor layout using Algoritma CORELAP, however, improvement to eliminate waste Motion carried with improve methods of working by using Right and Left Handed Chart. Production floor layout improvement are performed by rearranging the layout engine, however, work method improvement are performed with eliminate unnecessary movement of the Inspection Process-1. After the repair, it is identified that the Manufacturing Lead Time was decreased from 680.24 seconds to 60 econds, ocess Cycle Efficiency was increased from 26.9% to 30.19%. •