DETAIL KOLEKSI

Pengaruh penerapan konsep manajemen terpadu bagi efisiensi dan efektifitas pengelolaan pemeliharaan ruang terbuka hijau di kawasan pemukiman


Oleh : Silia Yuslim

Info Katalog

Pembimbing 3 : Suariana Chandra

Subyek : Open spaces

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2001

Pembimbing 1 : Hendro Yasin

Pembimbing 2 : Ahmad Waryanto

Kata Kunci : open spaces, management, construction

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Halaman-Judul.pdf 25
2. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Lembar-Pengesahan.pdf 1
3. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Bab-1_Pendahuluan.pdf 5
4. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Bab-2_Kerangka-Teoritis.pdf 60
5. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf 14
6. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Bab-4_Pembahasan.pdf 166
7. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf 16
8. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Daftar-Pustaka.pdf 2
9. 2001_TS_MTS_Pengaruh-Penerapan-Konsep_Lampiran.pdf 64

P Penerapan konsep manajemen terpadu yang merupakan aplikasi dari pendekatan manajemen konstruksi pada pengelolaan pemeliharaan ruang terbuka hijau , menawarkan sistem pengelolaan sumberdaya alam secara efisien dan efektif dengan mempertimbangkan keterbatasan dari dan waktu yang tersedia untuk menghasilkan suatu kualitas yang diharapkan dengan demikian pengelola kawasan pemukiman dapat memberikan kehadiran ruang terbuka hijau secara optimal dengan biaya yang memadai

- -

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?