DETAIL KOLEKSI

Simulasi Electronic road pricing berbasis global positioning system


Oleh : David Chondro Saputra

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2014

Pembimbing 1 : Sunato

Subyek : Electromagnetic;electronic circuit;integrated circuit;electronic equipment.

Kata Kunci : electrical circuit, data analysis, engineering electrical, fluid mechanic, microcontroller, signal s

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2014_TA_EL_06210034_1.pdf
2. 2014_TA_EL_06210034_2.pdf
3. 2014_TA_EL_06210034_3.pdf
4. 2014_TA_EL_06210034_4.pdf
5. 2014_TA_EL_06210034_5.pdf
6. 2014_TA_EL_06210034_6.pdf
7. 2014_TA_EL_06210034_7.pdf
8. 2014_TA_EL_06210034_8.pdf
9. 2014_TA_EL_06210034_9.pdf
10. 2014_TA_EL_06210034_10.pdf

S istern Electronic Road Pricing merupakan sebuah sistem yang menggunakan teknologi GIS (Geographic Information System) yang berfungsi untuk mengetahui letak kendaraan. Dalam Tugas Akhir ini merupakan simulasi konsep sistem ERP berbasis GPS yang merupakan input awal dart sistem ERP itu sendiri. Untuk menggantikan OBU (On Board Unit) digunakanlah Raspberry pi yang dilengkapi dengan sensor GPS sehingga dapat menerima input sinyal GPS yang akan diolah menjadi koordinat. Koordinat tersebut kemudian dikirimkan ke server dan disimpan dalam sebuah data base. Data base ini berfungsi sebagai tempat penyimpanan untuk user yang mana dapat diakses oleh user sehingga sistem terasa lebih dekat dengan user. Untuk membuat transaksi uang dalam zona terasa lebih baik maka N digunakan sistem. feedback berupa email sebagai otifikasi pada setiap transaksi yang terjadi. Dalam pengujian simulasi ini memiliki kekur gan pada segi akurasi pada sensor GPS dimana sensor dapat bekerja masih dalam kondisi error dibawah ±10m namun dalam proses perbaikan hanya dapat memperbaiki 0.6m dart nilai miss jarak maksimum 4.2m menjadi 3.6m.

E lectronic Road Pricing system is a system that uses GIS technology ( Geographic Information System ) which serves to locate the vehicle . This final assignment is an ERP system concept simulation based on GPS which is the initial input of the ERP system. Raspberry pie attached with the GPS sensor has been used to replace the OBU (on board unit) so it can received the GPS signal input which will be proceed into coordinates. Those coordinates will be sent to the server and kept into a database. The database served as a storage for user which accessible so that it becomes closer to user (friendly user). An email notification as a feedback system has been used to make the money transaction in the zone better for each transaction that occured. The simulation test has a failure in tens of GPS sensor accuracy. The sensor is still working on error condition under ±10m but in the improvement process it only fix 0.6m from maximum missed distances 4.2m to 3.6m.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?