Analisis pengaruh good corporate governance (GCG) terhadap nilai perusahaan perbankan di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2019-2021
P enelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Good CorporateGovernance Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Sektor Perbankan yangTerdaftar di Bursa Efek Indonesia.Data penelitian ini diperoleh dari laporan keuangan tahunan di Bursa EfekIndonesia. Sampel yang digunakan adalah 123 perusahaan periode 2019-2021. Metodepengambilan sampling menggunakan metode purposive sampling. Jenis yang digunakanadalah data sekunder yang bersifat kuantitatif. Penelitian ini menggunakan metodeanalisis regresi berganda. Alat analisis yang digunakan untuk pengujian hipotesis adalahSPSS.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial tidakberpengaruh terhadap nilai perusahaan, kepemilikan institusional berpengaruh positifterhadap nilai perusahaan, komite audit berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan,komisaris independen tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, dan ukuranperusahaan berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan.
T his study aims to determine the effect of Good Corporate Governance on FirmValue in Banking Sector Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange.The data for this study were obtained from the annual financial reports on theIndonesia Stock Exchange. The samples used were 120 companies for the 2019-2021period. The sampling method used was purposive sampling method. The type used issecondary data that is quantitative. This research uses multiple regression analysismethod. The analytical tool used for hypothesis testing is SPSS.The results of this study show that managerial ownership has no effect oncompany value, institutional ownership has a positive effect on company value, auditcommittee has a positive effect on company value, independent commissioners have noeffect on company value, and company size has a positive effect on company value.