DETAIL KOLEKSI

Perancangan lansekap hotel resort dan rekreasi Gunung Geulis Ciawi - Bogor


Oleh : Irma Harriani

Info Katalog

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 1995

Pembimbing 1 : Titien Suryanti

Subyek : Hotel - Designs and plans;Recreation - Landscape architecture

Kata Kunci : ecotourism, forest recreation, Gunung Geulis, Ciawi Bogor.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 1995_TA_SAL_08190025_Halaman-Judul.pdf 3
2. 1995_TA_SAL_08190025_Lembar-Pengesahan.pdf 1
3. 1995_TA_SAL_08190025_Bab-1_Pendahuluan.pdf 8
4. 1995_TA_SAL_08190025_Bab-2_Tinjauan-Pustaka-dan-Penyigihan.pdf
5. 1995_TA_SAL_08190025_Bab-3_Pembahasan.pdf
6. 1995_TA_SAL_08190025_Bab-4_Program-Kebutuhan.pdf
7. 1995_TA_SAL_08190025_Bab-5_Konsep-Perancangan.pdf
8. 1995_TA_SAL_08190025_Daftar-Pustaka.pdf 1
9. 1995_TA_SAL_08190025_Lampiran.pdf

R ekreasi gunung mempunyai daya tarik sendiri bagi wisatawan asing maupun domestik. Hotel resort dan rekreasi Gunung Geulis berada di Desa Gadog, kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, memiliki potensi alam, infra suturktur, dan sosial ekonomi yang mendukung fasilitas yang akan direncanakan. Mempunyai nilai pencapaian dan kemudahan hubungan, karena berhubungan dengan Jalan Raya Puncak yang menghubungkan Kota Jakarta, Bogor, Bandung, dan kota-kota lain disekitamya.Rencana alokasi Peruntukan Ruang sebagaimana yang dirumuskan dalam Rencana detail Tata Ruang terdiri dari kawasan lindung, kawasan jalur pengamanan aliran sungai dan mata air, kawasan penyangga, kawasan budidaya pertanlan, dan kawasan budidaya non pertanlan.Pariwisata sebagai bagian dari Kawasan Budidaya non Pertanian merupakan areal yang karena sifat dan keadaan fisik dan lingkungannya dapat dikembangkan untuk kegiatan pariwisata. Lokasi--lokasi diperuntukan bagi kegiatan kepariwisataan meliputi obyek rekreasi atau pariwisata, hutan wisata, tempat hiburan, restoran, tempat santai menikmati pemandangan. Tujuan perancangan ini salah satunya adalah Menciptakan hotel resort dan rekreast Gunung Geulis sebagai kawasan rekrea• si dengan komposisi buatan dan alamiah sehingga kondisi lingkungan menjadi tertib, teratur, aman, dan nyaman. Sedangkan sasarannya adalah menjadikan wadah rekreasi yang berhasil dan produktif, yang dapat menyediakan lapangan bagi penduduk setempat. Hotel Gunung Geulis dalam pengembangannya didasarkan pada falsafah dan landasan perencanaan. Selain itu pengembangan kawasan ini berdasarkan pendekatan terhadap pemakai, budaya, ekologis dan master plan.kan lapangan pekerjaan dan tambahan penghasilan bagi penduduk setempat

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?