DETAIL KOLEKSI

Pengaruh perendaman di dalam larutan alkalin peroksida, alkalin hipoklorit dan klorheksidin glukonat terhadap kekasaran permukaan basis GTSL thermosens


Oleh : Vincentia Alice

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.692 VIN p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Sharren Teguh

Subyek : Prosthodontics

Kata Kunci : Thermosens, denture cleanser, alkaline peroxide, alkaline hypochlorite, chlorhexidine gluconate, sur

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_KG_040001900147_Halaman-Judul.pdf
2. 2023_TA_KG_040001900147_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-1_Pendahuluan.pdf 5
4. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 16
5. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-3_Kerangka-Teori,-Kerangka-Konsep-dan-Hipotesis.pdf
6. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-4_Metode-Penelitian.pdf 8
7. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-5_Hasil-Penelitian.pdf 7
8. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-6_Hasil-Penelitian.pdf
9. 2023_TA_KG_040001900147_Bab-7_Kesimpulan-dan-Saran.pdf
10. 2023_TA_KG_040001900147_Daftar-Pustaka.pdf 7
11. 2023_TA_KG_040001900147_Lampiran.pdf

L Latar belakang: Thermosens merupakan salah satu bahan alternatif yang dapatdigunakan sebagai basis gigi tiruan sebagian lepasan karena beberapa kelebihanyang dimilikinya. Gigi tiruan sebagian lepasan harus dijaga kebersihannya dengancara dilakukan perendaman di dalam larutan pembersih gigi tiruan. Terdapatbeberapa macam pembersih gigi tiruan, diantaranya alkalin peroksida, alkalinhipoklorit dan klorheksidin glukonat. Perendaman basis gigi tiruan sebagianlepasan di dalam larutan pembersih gigi tiruan secara rutin dapat menyebabkankekasaran permukaan. Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh perendaman basis gigitiruan sebagian lepasan thermosens di dalam larutan pembersih alkalin peroksida,alkalin hipoklorit dan klorheksidin glukonat terhadap kekasran permukaan.Metode: Penelitian eksperimental laboratoris dengan 24 sampel thermosens yangdibagi menjadi 4 kelompok perlakuan, yaitu Kelompok I: Akuades, Kelompok II:Polident, Kelompok III: NaOCl 0,5%, Kelompok IV: Minosep. Perendamandilakukan selama 152 jam dan larutan diganti setiap 8 jam sekali. Sampel diukurkekasaran permukaannya menggunakan Surface Roughness Tester sebelum dansetelah diberi perlakuan. Data yang diperoleh dianalisis dengan uji One-WayANOVA. Hasil: uji One-Way ANOVA menunjukkan bahwa setiap kelompokperlakuan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kekasran permukaan(p<0,05). Nilai rata-rata perubahan kekasaran permukaan (Ra) sebelum dan setelahdiberi perlakuan pada Kelompok I: Akuades sebesar 0,11 μm, Kelompok II:Polident sebesar 0,26 μm, Kelompok III: NaOCl 0,5% sebesar 0,41 μm dankelompok IV: Minosep sebesar 0,20 μm. Kesimpulan: Terdapat pengaruh yangsignifikan pada perendaman basis gigi tiruan sebagian lepasan thermosens di dalamlarutan alkalin peroksida, alkalin hipoklorit dan klorheksidin glukonat terhadapkekasaran permukaan.

B Background: Thermosens is one of the best alternative denture base materials dueto its many advantages. Removable partial dentures should be kept clean byimmersion in denture cleansers. There are several kinds of denture cleansers:alkaline peroxide, alkaline hypochlorite and chlorhexidine gluconate. Dailyimmersion of removable partial denture in denture cleansers can increase thesurface roughness of the denture base. Objective: To determine the effect ofimmersion in alkaline peroxide, alkaline hypochlorite and chlorhexidine gluconatetowards thermosens denture base surface roughness. Method: Experimentallaboratory study using 24 samples, divided into 4 groups; Group I: Distilled water,Group II: Polident, Group III: NaOCl 0.5%, Group IV: Minosep. The immersionlasted 152 hours and the denture cleansers were changed every 8 hours. Eachsample was measured using a surface roughness tester before and after theimmersion. The data obtained were analyzed using one-way ANOVA comparativetest. Results: One-way ANOVA test showed that each group has significant effecttowards surface roughness (p<0,05). The average value of surface roughnessdifference between before and after immersion in Group I: Distilled water was 0,11μm , Group II: Polident was 0,26 μm , Group III: NaOCl 0.5% was 0,41 μm andGroup IV: Minosep was 0,20 μm. Conclusion: Immersion in alkaline peroxide,alkaline hypochlorite and chlorhexidine gluconate can significantly increase thesurface roughness of the thermosens denture base.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?