DETAIL KOLEKSI

Peranan desain komunikasi visual dalam Festival Permainan Anak Tradisional dalam rangka Hari Anak Nasional


Oleh : Yovita Dhani Rasika Putri

Info Katalog

Nomor Panggil : 0006/DKV2012

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2012

Pembimbing 1 : Gandjar Sakri

Pembimbing 2 : Virginia Suryani

Subyek : Visual communication design - Promotion;Traditional game

Kata Kunci : games, child, traditional, festival, culture

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2012_TA_DKV_09108269_Halaman-judul.pdf 10
2. 2012_TA_DKV_09108269_Bab-1.pdf
3. 2012_TA_DKV_09108269_Bab-2.pdf
4. 2012_TA_DKV_09108269_Bab-3.pdf
5. 2012_TA_DKV_09108269_Bab-4.pdf
6. 2012_TA_DKV_09108269_Bab-5.pdf
7. 2012_TA_DKV_09108269_Bab-6.pdf
8. 2012_TA_DKV_09108269_Daptar-pustaka.pdf

P Permainan anak tradisional adalah salah satu bagian dari budaya bangsa yang seharusnya dilestarikan, karena budaya merupakan modal bagi suatu masyarakat untuk mempertahankan keberadaanya dan identitasnya di tengahkumpulan masyarakat yang lain. Namun dengan semakin berkembangnya teknologi dan gaya hidup masyarakat yang semakin maju, permainan tradisional semakin terlupakan dan bahkan hampir ‘punah’. Oleh sebab itu, diadakan festivalyang bertujuan untuk mengajak para orangtua untuk lebih peduli terhadap budaya bangsa dan menunjukkannya kepada anak-anak mereka.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?