Hubungan kecemasan dengan tension type headache pada pegawai kantor X
T Tension type headache (TTH) merupakan bagian dari klasifikasinyeri kepala primer yang memiliki prevalensi tertinggi. Banyak faktor yangmenjadi pemicu TTH salah satunya adalah kecemasan. TTH dapat menimbulkankesulitan untuk beraktivitas sehari-hari dan dapat menurunkan produktivitas kerjaseseorang. Sebuah penelitian menemukan bahwa angka ketidakhadiran pekerjayang diakibatkan oleh TTH cukup besar dan bisa mencapai tiga kali lipat dari yangdiakibatkan oleh jenis nyeri kepala lain. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahuihubungan antara kecemasan dengan kejadian TTH pada dewasa khususnya padapegawai kantor.Metode : Penelitian menggunakan metode studi observasional dengan desaincross-sectional yang mengikutsertakan 95 pegawai kantor di Jakarta Barat. Datadikumpulkan dengan cara wawancara menggunakan kuesioner. Kecemasan diukurdengan menggunakan Zung’s Self-rating Anxiety Scale sedangkan TTH diukurdengan menggunakan kuesioner yang berdasar pada International Classification ofHeadache Disorders (ICHD III). Analisis data dengan menggunakan SPSS versi25.0 dan tingkat kemaknaan yang digunakan besarnya 0,05.Hasil : Didapatkan angka kejadian pegawai yang mengalami TTH sebesar 51,6%dan yang mengalami kecemasan sebesar 33,7%. TTH lebih banyak terjadi padapegawai yang mengalami kecemasan (75,0%) yang bermakna secara statistik(p=0,001, OR=4,56).Kesimpulan : Terdapat hubungan antara kecemasan dan TTH, dimana seseorangyang mengalami kecemasan memiliki kecenderungan mengalami TTH 4,56 kalilebih besar dibandingkan dengan mereka yang tidak mengalami kecemasan.
T Tension type headache (TTH) is the most common form of aheadache. Many factors could trigger TTH, one of them is anxiety. TTH can causedifficulties for daily activities and can decrease productivity. Few studies haveshown that absenteeism resulting from TTH is considerable and can be as high asthree times more than that seen in other headaches. This research background is todetermine the relationship between anxiety and TTH.Methods : A cross-sectional observational study was conducted and a total of 95office workers were included at an office in West Jakarta. Data collection was byquestionnaire-based interviews. Anxiety was measured using Zung’s Self-ratingAnxiety Scale, and TTH was measured using a questionnaire based on theInternational Classification of Headache Disorders (ICHD III). Data analysis wasperformed using SPSS version 25.0 and the level of significance was set at 0.05.Results : The results showed that 51,7% office workers had TTH and 33,7% hadanxiety. TTH occurs more frequently in subjects with anxiety (75,0%) significantly(p=0.001, OR=4,56).Conclusions : There is a correlation between anxiety and TTH. Someone who hadanxiety had a tendency to experience TTH 4.56 times greater than those withoutanxiety.