DETAIL KOLEKSI

Pengaruh sikap, norma subjektif, persepsi kontrol perilaku, dan insentif finansial terhadap intensi melakukan whistleblowing

5.0


Oleh : Annisa Titania Lingga

Info Katalog

Nomor Panggil : 023002004011

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2022

Pembimbing 1 : Deni Darmawati

Subyek : Auditing;Financial statements

Kata Kunci : whistleblowing, theory of planned behaviour, financial incentivs

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2022_TA_SAK_023002004011_Halaman-Judul.pdf
2. 2022_TA_SAK_023002004011_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2022_TA_SAK_023002004011_Bab-1-Pendahuluan.pdf
4. 2022_TA_SAK_023002004011_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2022_TA_SAK_023002004011_Bab-3-Metode-Penelitian.pdf
6. 2022_TA_SAK_023002004011_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf
7. 2022_TA_SAK_023002004011_Bab-5-Kesimpulan.pdf
8. 2022_TA_SAK_023002004011_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2022_TA_SAK_023002004011_Lampiran.pdf

T ujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari teori perilaku terencana yang terdiri dari sikap, norma subjektif, persepsi kontrol perilaku dan insentif finansial yang akan mempengaruhi intensi seseorang untuk melakukan whistleblowing. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan menggunakan data primer serta menyebarkan kuesioner. Jumlah kuesioner yang valid dan layak untuk diuji adalah sebanyak 130 kuesioner. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sikap, norma subjektif, persepsi kontrol perilaku, dan insentif finansial berpengaruh positif terhadap intensi whistleblowing

T he purpose of this study was to determine the effect of the theory of planned behavior which consists of attitudes, subjective norms, perceptions of behavioral control and financial incentives that will affect a person's intention to do whistleblowing. The method used in this study is a quantitative method using primary data and distributing questionnaires. The number of valid and worthy questionnaires to be tested is 130questionnaires. The results of this study are attitudes, subjective norms, perceptions of behavioral control, and financial incentives have a positive effect on whistleblowing intentions.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?