DETAIL KOLEKSI

Memperbaiki dimensi vertikal oklusi pada kasus gigi geligi yang mengalami keausan menggunakan gigi tiruan sebagian lepasan overdenture


Oleh : Bagus Haryadi

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.692 BAG m

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2006

Pembimbing 1 : Yayuk Yuliarsi

Subyek : Dentistry;Prosthodontics

Kata Kunci : attrition, vertical dimension, partial removable overdeture.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2006_TA_KG_04002030_Halaman-judul.pdf 8
2. 2006_TA_KG_04002030_Lembar-pengesahan.pdf 1
3. 2006_TA_KG_04002030_Bab-1-Pendahuluan.pdf 3
4. 2006_TA_KG_04002030_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 23
5. 2006_TA_KG_04002030_Bab-3-Pembahasan.pdf 4
6. 2006_TA_KG_04002030_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 1
7. 2006_TA_KG_04002030_Daftar-pustaka.pdf 2

S alah satu fungsi gigi geligi adalah untuk pengunyahan. Akibat dari pengunyahan ini adalah terkikisnya gigi geligi, dimana proses tersebut adalah proses yang alamiah. Apabila terjadi pengikisan dalam jumlah besar maka akan terjadi masalah. Bila hal ini tidak segera ditanggulangi akan menimbulkan masalah yang kompleks. Masalah ini dapat mempengaruhi pemakaian fungsional dan penampilan wajah penderita akibat berkurangnya dimensi vertikal dan atrisi yang parah. Gigi tiruan sebagian lepasan overdenture dapat digunakan untuk mengembalikan dimensi vertikal yang telah banyak berkurang yang disebabkan oleh atrisi yang berlebih, selain itu juga dapat mempertahankan tulang alveolar. Oleh karena itu, dokter gigi diharapkan dapat memahami lebih jelas langkah- langkah dan tahap kerja perawatan menggunakan gigi tiruan sebagian lepasan overdenture.

O ne of the teeth function is for mastication. The mastication can caused attrition or called wornteeth, which was natural process. Otherwise, progressive attrition can be a problem, if this is not overcome instantly, some complex problems will result. These problem can influence patient’s functional use and appearance due to the decrease of vertical dimension and severe attrition. Partial removable overdenture can be used to restore vertical dimension which is caused progressive attrition and it can also maintain alveolar. The dentist can be expected to understand the partial removable overdenture’s treatment procedure.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?