DETAIL KOLEKSI

Sistem absensi sidik jari berbasis IOT menggunakan Nodemcu

2.7


Oleh : Muhammad Iqbal Hanafi

Info Katalog

Penerbit : FTI - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Dian Pratiwi

Pembimbing 2 : Gatot Budi Santoso

Subyek : School attendance - Data processing;Fingerprints

Kata Kunci : attendace, fingerprint, node

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_STF_064001600005_Halaman-Judul.pdf 11
2. 2020_TA_STF_064001600005_Lembar-Pengesahan.pdf 3
3. 2020_TA_STF_064001600005_Bab-1_Pendahuluan.pdf 3
4. 2020_TA_STF_064001600005_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2020_TA_STF_064001600005_Bab-3_Metodologi-Penelitian.pdf
6. 2020_TA_STF_064001600005_Bab-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf 14
7. 2020_TA_STF_064001600005_Bab-5_Kesimpulan-dan-Saran.pdf
8. 2020_TA_STF_064001600005_Daftar-Pustaka.pdf 2

P roses pengabsensian pada universitas trisakti masih menggunakan absensimanual dengan kertas yang ditandatangani, proses pengabsensian tersebut memilikikelemahan yang fatal, kelemahan tersebut dimanfaatkan oleh mahasiswa yangnakal dengan cara menitipkan tanda tangan ke mahasiswa lainnya, dikarnakan olehitu dosen jurusan tidak dapat mengontrol pengabsensian mahasiswa dengan baik.Dibentuknya sistem absensi sidik jari ini bertujuan untuk dapat mengontrol dalamproses absensi dan meninggalkan cara yang lama. Dipenelitian ini selainmenggunakan modul pemindai sidik jari juga menggunakan mikrokontrolerNodeMCU yang memiliki salah satu fungsi wifi untuk menghubungkan data keserver local web komputer, sehingga dosen lebih mudah dalam mengakses danbiaya yang diperlukan lebih murah.

T he attendance process at Trisakti University still uses manual attendancewith signed paper, the attendance process has a fatal weakness, the weakness isexploited by naughty students by entrusting signatures to other students, becausethat department lecturers cannot control student validity. The establishment of thefingerprint attendance system is to be able to control the attendance process andleave the old way. In this research, besides using a fingerprint scanner module, italso uses a NodeMCU microcontroller which has one of the wifi functions toconnect data to the local web computer server, so that the lecturer is easier to accessand requires lower costs.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?