DETAIL KOLEKSI

Peranan kelenjar saliva mayor dalam menghambat terjadinya karies gigi


Oleh : Erline Christiana

Info Katalog

Nomor Panggil : 612.3 ERL p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2006

Pembimbing 1 : Suryosubandoro

Subyek : Oral biology;Dental caries

Kata Kunci : dental caries, major salivary glands, mechanical action, chemical action, enzimatic action, and immu

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2006_TA_KG_04002062_Halaman-judul.pdf 9
2. 2006_TA_KG_04002062_Lembar-pengesahan.pdf 1
3. 2006_TA_KG_04002062_Bab-1-Pendahuluan.pdf 3
4. 2006_TA_KG_04002062_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf 69
5. 2006_TA_KG_04002062_Bab-3-Pembahasan.pdf 9
6. 2006_TA_KG_04002062_Bab-4-Kesimpulan-dan-saran.pdf 6
7. 2006_TA_KG_04002062_Daftar-pustaka.pdf 2

K Karies gigi merupakan salah satu penyakit infeksi dengan prevalensi terbanyak pada manusia. Kerusakan gigi disebabkan karena dibentuknya asam oleh bakteri selarna mernfermentasi karbohidrat. Pengharnbatan karies gigi oleh saliva sebagai aksi mekanik dengan cara membersihkan gigi dan permukaannya melalui produksi, kecepatan aliran dan viskositasnya. Sebagai aksi kimia melalui sistem buf(emya, aksi imunologi dengan bantuan slgA dan IgG, dan sebagai aksi enzimatik melalui peroksidase dan sistem lisosimnya. Peranan kelenjar saliva parotis dalam menghambat terjadinya karies gigi terutama pada gigi-gigi posterior rahang atas. Sedangkan kedua kelenjar saliva mayor lainnya yaitu kelenjar saliva submandibularis dan kelenjar saliva sublingualis berperan menghambat terjadinya karies pada gigi-gigi anterior rahang bawah.

D Dental caries is one of the most prevalent infection diseases of human. Destruction of the teeth caused by acid formed during bacterial fermentation of carbohydrates. Inhibition of dental caries by saliva as a mechanical action by cleansing the tooth and the surfaces by means of salivary production, flow rate and viscosity. A chemical action by buffering systems, an immunologic action by means of slgA and IgG, and enzimatic action through its peroxidase and lizosime systems. The role of parotic salivary gland in inhibition of dental caries mainly for maxillar posterior teeth. And the other two glands there are submandibular salivary gland and sublingual salivary gland in inhibition of dental caries mostly for mandibular anterior teeth.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?