DETAIL KOLEKSI

Peran kepemimpinan dalam organisasi (studi pustaka)


Oleh : Rini Rahmadani

Info Katalog

Nomor Panggil : 658 RIN p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2005

Pembimbing 1 : drg. Denanda J.T., MS.

Subyek : Management - Leadership

Kata Kunci : organization, leader, leadership, role, organisasi, pemimpin, kepemimpinan, peran

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2005_TA_KG_04000238_Bab-1.pdf
2. 2005_TA_KG_04000238_Bab-2.pdf
3. 2005_TA_KG_04000238_Bab-3.pdf
4. 2005_TA_KG_04000238_Bab-4.pdf
5. 2005_TA_KG_04000238_Daftar-Pustaka.pdf

O Organisasi merupakan suatu proses penentuan dan pengelompokkan pekerjaan yang akan dikerjakan, menetapkan dan melimpahkan wewenang dan tanggung jawab, dengan maksud untuk memungkinkan orang-orang bekerja sama secara efektif dalam mencapai tujuan. Peran seorang pemimpin dalam suatu organisasi sangat penting, disebabkan karena dia memegang peran penting dalam kemajuan dan perkembangan organisasi yang baik.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?