DETAIL KOLEKSI

Resesi gingiva akibat pemakaian tindik oral (studi pustaka)


Oleh : A.A.Oka Asri Fardhany

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.632 OKA r

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2013

Pembimbing 1 : drg. Luki Astuti, Sp.Perio.

Subyek : Periodontics;Gingival recession

Kata Kunci : gingival recession, oral piercing

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2013_TA_KG_040090001_Halaman-Judul.pdf
2. 2013_TA_KG_040090001_Bab-1.pdf 3
3. 2013_TA_KG_040090001_Bab-2.pdf -1
4. 2013_TA_KG_040090001_Bab-3.pdf
5. 2013_TA_KG_040090001_Bab-4.pdf 1
6. 2013_TA_KG_040090001_Daftar-Pustaka.pdf

P enggunaan tindik oral juga dapat menyebabkan terjadinya resesi gingiva, selain resesi adalah adanya rasa sakit, perdarahan, gigi retak atau patah, tindik atau barbel patah, tidik tertelan, terbentuk kalkulus pada tindik, ludwig angina, reaksi hipersensitifitas terhadap metal, udema, dan inflamasi.berbagai penelitian menyatakan bahwa resesi gingiva adalah masalah yg paling sering timbul akibat pemakaian tindik oral

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?