DETAIL KOLEKSI

Perancangan convention dan expo center di Surakarta dengan pendekatan simbiosis arsitektur


Oleh : Della Haryanti

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2024

Pembimbing 1 : Nurhikmah Budi Hartanti

Pembimbing 2 : Lucia Helly Purwaningsih

Subyek : Convention facilities - Architecture

Kata Kunci : convention and expo center, MICE, symbiosis architecture

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2024_SK_SAR_052001900029_Halaman-Judul.pdf 11
2. 2024_SK_SAR_052001900029_Surat-Pernyataan-Revisi-Terakhir.pdf 1
3. 2024_SK_SAR_052001900029_Surat-Hasil-Similaritas.pdf 1
4. 2024_SK_SAR_052001900029_Halaman-Pernyataan-Persetujuan-Publikasi-Tugas-Akhir-untuk-Kepentingan-Akademis.pdf 1
5. 2024_SK_SAR_052001900029_Lembar-Pengesahan.pdf 1
6. 2024_SK_SAR_052001900029_Pernyataan-Orisinalitas.pdf 1
7. 2024_SK_SAR_052001900029_Formulir-Persetujuan-Publikasi-Karya-Ilmiah.pdf 1
8. 2024_SK_SAR_052001900029_Bab-1.pdf 6
9. 2024_SK_SAR_052001900029_Bab-2.pdf 29
10. 2024_SK_SAR_052001900029_Bab-3.pdf 34
11. 2024_SK_SAR_052001900029_Bab-4.pdf 19
12. 2024_SK_SAR_052001900029_Bab-5.pdf 10
13. 2024_SK_SAR_052001900029_Daftar-Pustaka.pdf
14. 2024_SK_SAR_052001900029_Lampiran.pdf

P enulisan Laporan Tugas Akhir ini menyusun kerangka berpikir dalam proses tinjauan pustaka, analisis dan konsep programatik, dan konsep perancangan yang ada pada Karya Tugas Akhir yang berjudul Perancangan Convention dan Expo Center di Surakarta Dengan Pendekatan Simbiosis Arsitektur. Kota Surakarta merupakan kota dengan pertumbuhan sektor pariwisata, jasa dan komersial yang berkembang, dan pertumbuhan ekonominya memerlukan pengembangan industri jasa seperi MICE ( Meeting, Incentive, Convention, Exhibition ). MICE membutuhkan wadah yang sangat besar untuk semua kegiatan, oleh karena itu fasilitas MICE yang diperlukan berupa convention hall dan exhibition hall. Sehingga perencanaan dan perancangan Convention dan Expo Center ini diharapkan mampu memenuhi kebutuhan MICE di Kota Surakarta dengan menggunakan pendekatan simbiosis arsitektur yang dimana agar rencana pengembangan pusat pameran dan konvensi ke depan dapat diselaraskan dengan identitas warisan budaya yang ada. Metode yang digunakan dalam penulisan Tugas Akhir ini yaitu dengan metode observasi dan studi literatur.

T he writing of this Final Project Report compiles the framework in the process of literature review, analysis and programmatic concepts, and design concepts in the Final Project entitled Designing Convention and Expo Center in Surakarta with Architectural Symbiosis Approach. Surakarta is a city with growing tourism, service and commercial sectors, and its economic growth requires the development of service industries such as MICE (Meeting, Incentive, Convention, Exhibition). MICE requires a very large container for all activities, therefore the MICE facilities needed in the form of convention hall and exhibition hall. So that the planning and design of the Convention and Expo Center is expected to be able to meet the needs of MICE in Surakarta City by using an architectural symbiosis approach which is so that the future development plan of the exhibition and convention center can be harmonized with the existing cultural heritage identity. The method used in writing this Final Project is the observation method and literature study.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?