DETAIL KOLEKSI

Perbandingan aktivitas antimikrobial antara madu dan propolis terhadap streptococcus mutans secara in vitro (laporan penelitian)


Oleh : Tania Hadimartana

Info Katalog

Nomor Panggil : 615.1 TAN p

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2013

Pembimbing 1 : Dr. drg. Didi Nugroho S, M.Sc.

Pembimbing 2 : -

Subyek : Farmacology - Honey;Oral - Bacteria

Kata Kunci : propolis, honey, antimicrobial activity, streptococcus mutans, inhibition test grows

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2013_TA_KG_004009185_Halaman-Judul.pdf
2. 2013_TA_KG_004009185_Bab-1.pdf 4
3. 2013_TA_KG_004009185_Bab-2.pdf
4. 2013_TA_KG_004009185_Bab-3.pdf
5. 2013_TA_KG_004009185_Bab-4.pdf
6. 2013_TA_KG_004009185_Bab-5.pdf
7. 2013_TA_KG_004009185_Bab-6.pdf
8. 2013_TA_KG_004009185_Bab-7.pdf
9. 2013_TA_KG_004009185_Daftar-Pustaka.pdf 6
10. 2013_TA_KG_004009185_Lampiran.pdf

M Madu dan propolis merupakan produk lebah yg telah digunakan sebagai penyembuhan luka dan berbagai penyakit oleh masyarakat luas. Tujuan penelitian ini : metode yg digunakan adalah tes pengenceran dan tes difusi sumur agar. Tes pengenceran dilakukan secara duplo menggunakan berbagai konsentrasi madu dan propolis. tes difusi sumur agar dilakukan secara triplo sebanyak dua kali. penelitian ini menggunakan akuabides steril sebagai kontrol negatif, diinokulasi selama 1X24 jam pada suhu 20%,sedangkan propolis adalah 80%. Jadi, dapat disimpilkan bahwa madu memiliki aktivitas antimikrobial yg lebih kuat dibandingkan propolis terhadap bakteri streptococcus mutans secara in vitro.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?