DETAIL KOLEKSI

Uji mic antara pasta gigi yang mengandung deterjen dan non deterjen terhadap bakteri sreptococcus mutans dan staphylococcus citreus


Oleh : Olgadi fredrika Irene Nadeak

Info Katalog

Nomor Panggil : 571 OLG u

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2010

Pembimbing 1 : Alfred pakpahan

Subyek : Mouth - microbiology

Kata Kunci : MIC, Streptococcus mutans, Staphylococcus citreus, toothpaste and detergents and non detergent.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2010_TA_SKG_04004152_Halaman-judul.pdf
2. 2010_TA_SKG_04004152_Lembar-pengesahan.pdf
3. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-1-Pendahuluan.pdf
4. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-2-Tinjauan-pustaka.pdf
5. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-3-Kerangka-konsep.pdf
6. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-4-Metode-penelitian.pdf
7. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-5-Hasil-penelitian.pdf
8. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-6-Pembahasan.pdf
9. 2010_TA_SKG_04004152_Bab-7-Kesimpulan-dan-saran.pdf
10. 2010_TA_SKG_04004152_Daftar-pustaka.pdf

P Pada umumnya pasta gigi mengandung berbagai macam komponen utama sepertiPemanis, pewama, maupun deteijen. Seperti yang diketahui bahan deterjenbanyak digunakan untuk bahan pembersih dan dapat membunuh kuman.Penelitian yang dilakukan adalah menguji zona hambat antara bakteri patogen dannon patogen yang terdapat didalam rongga mulut. Metode yang digunakan adalahuji MIC pada Streptococcus mutans dan Staphylococcus citreus. Uji MICmenggunakan pasta gigi mengandung yang deteijen pada bakteri patogen terlihatperbedaan zona hambat yang signifikan atau terdapat perbedaan penggunaandeteijen dan non deteijen p = 0,019 (p<0,05). Uji MIC pada pasta gigi dengankadar 1% dan 2% tidak terlihat perbedaan yang signifikan pada bakteri patogen p= 0,665 (p>0,05). Pada uji MIC bakteri non patogen tidak terlihat perbedaan zonahambat yang signifikan baik pada penggunaan deteijen dan dalam kadar 1% dan2% p = 0,841 (p>0,05). Kesimpulan pada penelitian ini menyatakan bahwa tidakterlalu banyak perbedaan zona hambat pada bakteri patogen dan non patogen baikpada pemberian pasta gigi mengandung deteijen dan non deteijen maupun padakadar 1% dan 2%, sehingga dapat diketahui bahwa penggunaan pasta gigimengandung deteijen masih aman untuk digunakan.

T Toothpaste generally contains various kinds of main components such assweeteners, dyes, or detergents. As is known materials widely used detergent forcleaning materials and can kill germs. The research is to test the inhibition zonebetween pathogenic and non pathogenic bacteria contained in the oral cavity. Themethod used was MIC test on Streptococcus mutans and Staphylococcus citreus.MIC test using a detergent containing toothpaste on pathogenic bacteria seen asignificant difference in inhibition zone or there is a difference in the use of nondetergent detergent and p = 0.019 (p <0.05). MIC test toothpaste with aconcentration of 1% and 2% did not see significant differences in bacterialpathogens, p = 0.665 (p> 0.05). MIC test showed that non-pathogenic bacteria arenot visible inhibition zone is a significant difference both in the use of detergentsand in the levels of 1% and 2%, p = 0.841 (p> 0.05). Conclusions of this studystate that not too many differences in the inhibition zone on pathogenic and nonpathogenic bacteria both in granting toothpaste containing non-detergent ordetergent and at levels 1% and the 2%, so it is known that the use of toothpastescontaining are save to use.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?