DETAIL KOLEKSI

Perancangan rumah susun Jalan Tongkol 10 di Kawasan Kota Tua, Jakarta Utara dengan pendekatan konsep konstruksi arsitektur berkelanjutan


Oleh : Adinda Faradilla

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Maria Immaculata Ririk Winandari

Pembimbing 2 : Lili Kusumawati

Subyek : Apartments

Kata Kunci : flats.; Tongkol flats.; sustainable architecture

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_ARS_052001900102_Halaman-Judul.pdf 9
2. 2023_TA_ARS_052001900102_Lembar-Pengesahan.pdf 33
3. 2023_TA_ARS_052001900102_BAB-1_Pendahuluan.pdf 5
4. 12023_TA_ARS_052001900102_BAB-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 32
5. 2023_TA_ARS_052001900102_BAB-3_Metodologi-Penelitian.pdf 45
6. 2023_TA_ARS_052001900102_BAB-4_Analisis-dan-Pembahasan.pdf 23
7. 2023_TA_ARS_052001900102_BAB-5_Kesimpulan.pdf 4
8. 2023_TA_ARS_052001900102_Daftar-Pustaka.pdf 12
9. 2023_TA_ARS_052001900102_Lampiran.pdf 38

P Penulisan Laporan Tugas Akhir ini dibuat bertujuan untuk syarat mengikuti Tugas Akhir studi Arsitektur dengan judul Perncangan Rumah Susun di Jalan Tongkol 10 dengan Pendekatan Arsitektur Berkelanjutan yang menjelaskan tentang kerangka berfikir dalam proses proses tinjauan pustaka, analisis dan konsep programatik, dan konsep perancangan. Dalam rencana pengembangan Kawasan cagar budaya Kota Tua, Perancangan bangunan rumah susun ini merupakan upaya untuk memenuhi kebutuhan hunian di Kawasan Kota Tua dengan mengoptimalkan ruang dan fungsi setiap ruang. Perencanaan dan peracangan rumah susun ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan hunian di Kawasan Kota Tua dengan tetap memperhatikan konteks sebagai kawasan bersejarah Kota Tua, dengan pendekatan arsitektur berkelanjutan yang mengangkat subjek dari konteks lingkungan sekitar, kehidupan, dan kebudayaan sekitar dapat menjadikan rumah susun di Jalan Tongkol ini mampu menggambarkan keberagaman masyarakat dengan latar belakang yang berbeda. Metode yang digunakan dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini yaitu dengan metode pengumpulan data primer dan sekunder, penulisan ini diharapkan dapat menjawab terhadap permasalahan konteks lingkungan sekitar dan menjadi solusi desain.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?