Kekasaran permukaan plat titanium alloy paska pengetsaan dengan asam sulfat sebagai kandidat implan gigi
M Modifikasi permukaan titanium alloy dengan metode pengetsaandengan asam sulfat (H2SO4) banyak digunakan untuk meningkatkan kekasaranpermukaan guna mengoptimalkan osseointegrasi. Tujuan: Untuk mengetahuikekasaran permukaan titanium alloy setelah pengetsaan dengan asam sulfat(H2SO4) dan mengetahui konsentrasi asam sulfat (H2SO4) yang dapat digunakanuntuk mendapatkan kekasaran yang optimum. Metode: Penelitian eksperimentallaboratorium yang dilakukan dengan melakukan perendaman plat titanium alloypada larutan air salin, HCl 12,17 M, dan H2SO4 pada konsentrasi yang bebeda yaitu6,94M, 9M, dan 11,06M. Selanjutnya akan diuji kekasaran permukaanmenggunakan surface roughness tester, Scanning Electron Microscopy (SEM) danEnergy-Dispersive X-ray Spectroscopy (EDS). Hasil: Kekasaran permukaan padakelompok yang dilakukan pengetsaan dengan H2SO4 memiliki kekasaran lebihtinggi dibandingkan dengan HCl dan air salin. Semakin tinggi konsentrasi H2SO4yang digunakan, maka semakin tinggi juga nilai kekasaran permukaan. Berdasarkanhasil uji SEM juga terlihat bahwa kelompok dengan konsentrasi H2SO4 yang lebihtinggi memiliki topografi yang lebih kasar dan groove yang terlihat lebih nyata.Kesimpulan: Pengetsaan dengan asam sulfat (H2SO4) dapat meningkatkankekasaran permukaan titanium alloy dan H2SO4 11,06 M merupakan konsentrasiasam sulfat dengan nilai kekasaran tertinggi pada penelitian ini.
S Surface modification of titanium alloys using the etching methodwith sulfuric acid (H2SO4) is widely used to increase surface roughness in order tooptimize osseointegration. Objective: To observe the surface roughness of titaniumalloy after etching with sulfuric acid (H2SO4) and determine the concentration ofsulfuric acid (H2SO4) which can be used to obtain optimum roughness. Method:Laboratory experimental research was carried out by immersing titanium alloyplates in saline water, HCl 12,17M and H2SO4 solutions at different concentrations,namely 6,94M, 9M, and 11,06M. Next, the surface roughness will be tested usinga surface roughness tester, Scanning Electron Microscopy (SEM) and Energy-Dispersive X-ray Spectroscopy (EDS). Results: The surface roughness in the groupthat was etched with H2SO4 had the highest roughness compared to HCl and salinwater. The higher the concentration of H2SO4 used, the higher the surface roughnessvalue. Based on the SEM test results, it can also be seen that the H2SO4 group witha higher concentration has a rougher topography and more visible grooves.Conclusion: Etching with sulfuric acid (H2SO4) can enhance the surface roughnessof titanium alloy, and H2SO4 11.06 M represents the sulfuric acid concentration withthe highest roughness value in this study.