DETAIL KOLEKSI

Perancangan papan permainan bermuatan Wayang Palembang untuk anak anak


Oleh : Andrie Paiker Putra Wibawa

Info Katalog

Nomor Panggil : 0014/DKV/2018

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2018

Pembimbing 1 : Adikara Rachman

Pembimbing 2 : Bambang Triwardoyo

Subyek : Board game

Kata Kunci : board game, card, Puppet,Wayang Palembang

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2018_TA_SDK_091301400010_Halaman-Judul..pdf
2. 2018_TA_SDK_091301300007_Bab-1.pdf 6
3. 2018_TA_SDK_091301300007_Bab-2.pdf
4. 2018_TA_SDK_091301300007_Bab-3.pdf
5. 2018_TA_SDK_091301300007_Bab-4.pdf
6. 2018_TA_SDK_091301300007_Bab-5.pdf
7. 2018_TA_SDK_091301300007_Daftar-Pustaka.pdf 1
8. 2018_TA_SDK_091301300007_Lampiran.pdf

P Penulisan karya tulis ini bertujuan untuk membuat papan permainan untukmejembatani generasi penerus dalam mempelejari ketradisian Wayang kulitPalembang, meskipun pagelaran Wayang kulit Palembang masih dilaksanakan,namun hanya dalam lingkup acara pemerintahan saja, tidak menggapaimasyarakat umum diluar kegiatan pemerintahan, tak jarang warga Palembangsendiri tidak mengetahui ketradisian Wayang kulit Palembang, sehingga minatterhadap Wayang kulit Palembang tidak hadir, hanya tinggal anak-anak generasipenerus yang menjadi tumpuan pewaris kebudayaan, harus diberikan kesadarandan jembatan untuk mempelajari kebudayaan tersebut.Papan permainan yangmengandung nilai ketradisian Wayang Kulit Palembang memiliki potensi untukmenjadi sarana pembelajaran yang menyenangkan dan efektif untuk menanamkannilai ketradisian Wayang kulit Palembang kepada anak-anak generasi penerus,Dengan cara bermain anak-anak dapat dengan mudah menerima, danmenganalisis ilmu pengetahuan yang baru dikenalnya, dengan harapandikemudian hari dapat menjadi pembelajaran yang dapat diamalkan danmemberikan manfaat bagi dirinya, orang lain, dan Bangsa Indonesia

T The writing of this paper is to create a game board to direct the nextgeneration youth in learning the tradition of Palembang Wayang kulit, eventhought Palembang Wayang kulit is still performed but only in the scope ofgovernment events, but the general public outside the government cannot reach tothis, it is common for Palembang residents to have no idea about their PalembangWayang kulit, this leads to the absent of interest to the Palembang Wayang kulit,only the children of the future generation who become the foundation of thecultural heir, must be given awareness and a direction to learn the culture. Thegame board that contains the value of the tradition of Palembang Wayang Kulithas the potential to be a fun and effective learning tool to instill the value of thePalembang Wayang kulit tradition to the children of future generations. Byplaying children can easily accept, and analyze new knowledge he knew, with thehope that in the future it could be a learning that can be practiced and providebenefits for himself, others, and the Indonesian Nation.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?