DETAIL KOLEKSI

Perancangan Unit Pengolahan Sampah Organik di Hotel Aston Kartika Grogol dengan Media Larva Black Soldier Fly (BSF)

3.0


Oleh : Yolanda Thasya Jocelin

Info Katalog

Penerbit : FALTL - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Pramiati Purwaningrum

Pembimbing 2 : Astari Minarti

Subyek : Sanitary landfills

Kata Kunci : Hotel waste, organic, food loss, food waste, Black Soldier Fly

Saat ini file hanya dapat diakses dari perpustakaan.

Status : Lengkap

H Hotel adalah sebuah properti yang menyediakan layanan penginapan sementara dan makanan serta minuman kepada para tamu dengan berbagai macam fasilitas lainnya. Timbulan sampah dari hotel didominasi oleh sampah organik, tentunya diperlukan upaya untuk menangani masalah ini salah satunya menggunakan Larva Black Soldier Fly (BSF) untuk mereduksi sampah organik. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis komposisi sampah organik berupa food loss dan food waste, mengetahui kemampuan BSF dalam mereduksi sampah organik hotel, dan merencanakan unit pengolahan sampah organik hotel dengan media larva BSF. Penelitian ini dilakukan menggunakan reaktor dengan 36 biopond sebagai wadah untuk larva BSF. Menggunakan 2 variabel yaitu komposisi jenis sampah dan feeding rate. Komposisi sampah yang digunakan adalah food loss, food waste, dan campuran dengan perbandingan 1:1 dan feeding rate 60, 80, dan 100 mg/larva/hari. Larva yang digunakan berjumlah 10000 ekor (1 kg) dengan umur 12 DOL (Day of Larvae) dan durasi pengomposan 8 hari. pH berkisar antara 7-7,4 dan suhu antara 30-31°C. Hasil reduksi yang diperoleh untuk sampah food loss dan food waste hotel berkisar antara 27-63%. Variasi food waste dengan feeding rate 60 mg/larva/hari menunjukkan pengurangan sampah organik pasar yang paling efektif denganpersentase reduksi sebesar 63,61%. Hasil perbandingan hasil pengomposan dengan SNI 7763:2018 menunjukkan bahwa kadar air melebihi baku mutu. Kapasitas lahan yang diperlukan untuk unit pengolahan BSF berupa lemari biopond dan kandang BSF seluas 4,9 m2 dengan biaya pembangunan total Rp.19.678.500. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa larva BSF dapat mereduksi sampah organik sebesar 63,61%.

A A hotel is a property that provides temporary accommodation and food andbeverage services to guests with a variety of other facilities. Waste generation from hotels is dominated by anorganic waste, of course efforts are needed to deal with this problem, one of which is using Black Soldier Fly (BSF) Larvae to reduce organic waste. The purpose of this study was to analyze the composition of organic waste in the form of food loss and food waste, to determine the ability of BSF to reduce hotel organic waste, and to plan a hotel organic waste processing unit with BSF larvae media. This research was conducted using a reactor with 18 bioponds as containers for BSF larvae. Using 2 variables, namely the composition of the type of waste and feeding rate. The composition of the waste used was food loss, food waste, and a mixture with a ratio of 1:1 and a feeding rate of 60, 80 and 100 mg/larvae/day. The larvae used were 5000 individuals (0,5 kg) with an age of 12-DOL (Day Old Larvae) and a composting duration of 8 days. pH ranges from 7-7.4 and temperature between 30-31°C. The reduction results obtained for food loss and hotel food waste ranged from 27-63%. Variation of food waste with a feeding rate of 60 mg/larvae/day showed the most effective reduction of market organic waste with a reduction percentage of 63.61%. The results of the comparison of composting results with SNI 7763:2018 show that the water content exceeds the quality standard. The required land capacity for the BSF processing unit is in the form of biopond cabinets and BSF cages covering an area of 4.9 m2 with a total construction cost of IDR 19,678,500. The conclusion of this research is that BSF larvae can reduce organic waste by 63.61%.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?