DETAIL KOLEKSI

Studi proses konsentrasi bijih kasiterit asal PT Timah Tbk, dengan menggunakan spiral separator

0.0


Oleh : M. Agistya Santosa

Info Katalog

Nomor Panggil : 739/TT/2020

Penerbit : FTKE - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Subandriao

Pembimbing 2 : Christin Palit

Subyek : Tin

Kata Kunci : spiral separator, X-Ray fluorescence, metallurgical balance, material balance, sieve shaker, hammer

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_STT_073001900091_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_STT_073001900091_Pengesahan.pdf
3. 2020_TA_STT_073001900091_Bab-1_Pendahuluan.pdf
4. 2020_TA_STT_073001900091_Bab-2_Tinjauan-Literatur.pdf
5. 2020_TA_STT_073001900091_Bab-3_Kerangka-Konsep.pdf
6. 2020_TA_STT_073001900091_Bab-4_Metode.pdf
7. 2020_TA_STT_073001900091_Bab-5_Kesimpulan.pdf
8. 2020_TA_STT_073001900091_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2020_TA_STT_073001900091_Lampiran.pdf

S Spiral Separator berkinerja untuk memproses berbagai jenis bijih yangdisajikan untuk menggambarkan efektivitas pemisahan gravitasi pada materialyang khusus mineral halus. Penelitian dibuat dengan melalui tiga proses tahapanyakni kominusi, klasifikasi, dan konsentrasi. Proses Kominusi dilakukan denganmenggunakan hammer mill, lalu dilanjutkan dengan proses screening denganmenggunakan sieve shaker, lalu diakhiri dengan proses konsentrasi menggunakanSpiral Separator. Data yang dihasilkan menggunakan Spiral Separator yangdirancang untuk feed dengan kisaran ukuran yang konvensional untuk jenisperalatan ini. Satu bahan seperti timah dioptimalkan dengan menggunakan SpiralSeparator yang memisahkan bahan menjadi dua komponen, yaitu konsentrat dantailing. Penelitian ini menggunakan data X-Ray Fluorescence (XRF) danpemisahan timah menggunakan spiral separator ini dilihat berdasarkan parameterlaju alir dan ukuran butiran. Didapat kadar kasiterit pada variasi ukuran mesh danfeed yakni feed (5.67%), 100 mesh (4.92%), 120 mesh (7.78%), 170 mesh(10.03%), dan 200 mesh (17.90%). Didapat hasil perhitungan recovery yangdidapat pada penelitian ini yang dilakukan dengan fraksi ukuran 100 mesh, 120mesh, 170 mesh, dan 200 mesh dan pada laju alir 34,75 dan 37 m/s didapat sebagaiberikut untuk laju alir 0,035 m³/s dengan menggunakan metode metallurgicalbalance sebagai berikut 100 mesh (63.28%), 120 mesh (55.57%), 170 mesh(96.15%), dan 200 mesh (138.67%). Serta untuk laju alir 0,037 m³/s didapatrecovery dengan menggunakan metode material balance sebagai berikut 100 mesh(73,42%), 120 mesh (41%), 170 mesh (54,85%), dan 200 mesh (44,43%).

S Spiral separators are provided for processing various types of ores whichare presented for consideration to support the completion of special materials forfine minerals. The study was made through three stages of processes namelycomminution, classification, and concentration. The comminution process iscarried out using a hammer mill, then followed by a screening process using a sieveshaker, then ends with a concentration process using a Spiral Separator. The datagenerated uses a Spiral Separator that is designed for feeds with a conventionalsize range for this type of equipment. One material such as tin is optimized by usinga Spiral Separator which converts the material into two components, namelyconcentrate and tailings. This study uses X-Ray Fluorescence (XRF) data and theseparation of tin using a spiral separator is seen based on flow rate and grain sizeparameters. Cassiterite content was found in mesh and feed size variations namelyfeed (5.67%), 100 mesh (4.92%), 120 mesh (7.78%), 170 mesh (10.03%), and 200mesh (17.90%).The recovery calculation results obtained in this study were carriedout with fractions of 100 mesh, 120 mesh, 170 mesh and 200 mesh and at a flowrate of 0.035 and 0.037 m³ / s obtained as follows for a flow rate of 0.035 m³ / s 100mesh (63.28%), 120 mesh (55.57%), 170 mesh (96.15%), and 200 mesh (138.67%).And for the flow rate of 0.037 m³ / s recovery results are obtained as follows 100mesh (73.42%), 120 mesh (41%), 170 mesh (54.85%), and 200 mesh (44.43%).

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?