Reaksi pasar dan pengumuman dividen di Bursa Efek Indonesia
T Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi reaksi pasar.Penelitian ini menggunakan data sekunder dari laporan keuangan perusahaan yang terdaftar di dalam Bursa Efek Indonesia dengan periode penelitian tahun 2009-2013.Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 30 perusahaan. Variabel independen dalam penelitian ini adalah ROE, dividend yield, leverage dan current ratio. Variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah reaksi pasar yg diukur dengan abnormal return.Metode penelitian uji hipotesis menggunakan metode analisis regresi linear. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel ROE dan dividend yield berpengaruh signifikan terhadap reaksi pasar. Sedangkan variabel leveragedan current ratio tidak menunjukkan pengaruh signifikan terhadap reaksi pasar. Kontribusi penelitian ini menyatakan bahwa reaksi pasar yang dilihat dari variabel ROE dan dividend yield, memberikan sinyal positif bagi investor.
T The purposeofthis study istodetermine the factorsthatinfluence themarketreaction.This studyusessecondary datafromthe financial statements ofcompanieslistedontheIndonesia Stock Exchange for the year2009-2013. The samples usedinthis study are 30 companies. The independent variables of this study are ROE,dividend yield, leverage, and current ratio. The dependent variable of this study is themarket reaction. Methodsof hypothesis testingusedlinearregressionanalysis. Theresult of this study indicates that ROE and dividend yield significantly influence themarket reaction. While leverage and current ratio did not show a significant effect onthe market reaction. In looking at the market reaction, companies must look at factorsROE and dividend yield. These factors can attract investors, this isa positivesignalthatinvestorswillassessthecompany's prospect isgood.