Analisis perbandingan quality of service (QoS) jaringan GPRS dengan jaringan HSDPA
G eneral Packet Radio Service (GPRS) merupakan layanan non-voice yang memungkinkan pengiriman dan penerimaan informasi melalui jaringan telepon bergerak. Secara teori GPRS memberikan kecepatan akses antara 56 Kbps sampai 115 Kbps. HSDPA (high speed downlink Packet Access) adalah suatu teknologi terbaru dalam sistem telekomunikasi bergerak yang dikeluarkan oleh 3GPP dan merupakan teknologi generasi 3,5 (3,5G). HSDPA mempunyai layanan berbasis paket data di WCDMA downlink dengan data mencapai 14 Mbps dan bandwith 5 MHz .Pada tugas akhir ini membahas tentang perbandingan jaringan GPRS dan HSDPA. Parameter quality of service (Qos) yang digunakan dalam membandingkan jaringan GPRS dan jaringan HSDPA ini adalah delay, jitter, througput, packet loss. Dengan cara menguji menggunakan perintah 'PING' pada command prompt yang berarti menguji koneksi jaringan untuk mendapatkan parameter jitter dan packet loss, menggunakan speed test untuk mendapatkan parameter througput dan rumus VAR pada Microsoft excel untuk mendapatkan delay.Dari hasil pengujian didapatkan bahwa dengan menggunakan jaringan HSDPA lebih baik dibandingkan dengan mengunakan jaringan GPRS. Dan hasil data dengan menggunakan jaringan HSDPA didapatkan packet loss paling banyak dari jaringan ini yaitu 6 % sedangkan pada GPRS 16 %, untuk nilai delay tertinggi yaitu terjadi pada busy hour,dimana jaringan GPRS mencapai 1430 ms sedangkan jaringan HSDPA mencapai 658 ms, nilai jitter tertinggi terjadi pada daerah sub urban ,pada jaringan GPRS yaitu 573880,3 ms dan jaringan HSDPA yaitu 630593,4 ms, Nilai througput downlink tertinggi terjadi pada non busy hour daerah urban untuk jaringan GPRS sebesar 0,21 Mbps sedangkan untuk jaringan HSDPA sebesar 0,38 Mbps, Nilai throughput tertinggi yang terjadi juga pada non busy hour daerah urban untuk jaringan GPRS sebesar 0,10 Mbps dan jaringan HSDPA mempunyai nilai lebih kecil yaitu 0,06 Mbps. Dengan demikian dapat diketahui bahwa parameter QoS pada jaringan HSDPA lebih baik dibandingkan dengan mengunakan jaringan GPRS.
G eneral Packet Radio Service (GPRS) is a non-voice service that allows sending and receiving information over the mobile phone network. In theory GPRS provide access speeds between 56 Kbps to 115 Kbps. HSDPA (high speed downlink packet access) is a latest technology in mobile telecommunication systems issued by the 3GPP 5 and is a 3.5-generation technology (3,5 G). HSDPA has a data packet-based service in WCDMA downlink with data reaching 14 Mbps and 5 MHz bandwidth.In this analysis discusses the comparison of GPRS and HSDPA networks. quality of service parameters that are used in comparing the GPRS network and HSDPA networks are delay, jitter, throughput, packet loss. By way of testing using the 'MG' command in the command prompt that means to test the network connection to get sufficient jitter and packet loss parameters, using a speed test to get the parameters of throughput and VAR formula in excel to get the delay.From the test results obtained by using the HSDPA network that is better than using the GPRS network. From the results of data using HSDPA network packet loss obtained at most of these networks is 6% while in the GPRS 16%, for the highest delay value that is happening in the busy hour, where the GPRS network reaches 1430 ms while the HSDPA network reaches 658 ms, the highest jitter value occur in sub-urban areas, on the GPRS network and HSDPA networks ms 573,880.3 630,593.4 ms ie, downlink throughput value was highest in non-busy hours of urban areas to the GPRS network of 0.21 Mbps for HSDPA network while at 0.38 Mbps, the highest throughput value which occurs also in non-busy hours of urban areas to the GPRS network of 0.10 Mbps and HSDPA networks have a smaller value of 0.06 Mbps. Thus it can be seen that the QOS parameters on the HSDPA network is better than using the GPRS network.