DETAIL KOLEKSI

Karakterisasi β-tricalcium phosphate yang disintesis dari sumber kalsium cangkang kerang hijau (perna viridis L) dengan variasi suhu sintering

5.0


Oleh : Manuel Romario Kresnatri

Info Katalog

Nomor Panggil : 617.695 MAN k

Penerbit : FKG - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Eddy

Subyek : Dental materials

Kata Kunci : β-tricalcium phosphate, green mussel shell, dissolution precipitation

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_KG_040001900081_Halaman-Judul.pdf 13
2. 2023_TA_KG_040001900081_Lembar-Pengesahan.pdf 4
3. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-1_Pendahuluan.pdf 4
4. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf 17
5. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-3_Kerangka-Teori,-Kerangka-Konsep,-dan-Hipotesis.pdf 3
6. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-4_Metode-Penelitian.pdf 7
7. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-5_Hasil-Penelitian.pdf 10
8. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-6_Pembahasan.pdf 6
9. 2023_TA_KG_040001900081_Bab-7_Kesimpulan-dan-Saran.pdf 1
10. 2023_TA_KG_040001900081_Daftar-Pustaka.pdf 6
11. 2023_TA_KG_040001900081_Lampiran.pdf 11

L Latar belakang: β-Tricalcium phosphate (β-TCP) adalah material biokeramik yang banyak digunakan di kedokteran gigi sebagai bahan bone grafting. β-TCP memiliki daya resorbalilitas yang baik, osteokonduktif, osteoinduktif dan biokompatibel. β-TCP merupakan senyawa kalsium fosfat, sehingga cangkang kerang hijau (Perna viridis L) dapat dimanfaatkan sebagai sumber kalsium karenamemiliki kandungan kalsium karbonat (CaCO3) yang tinggi Tujuan: Untukmengetahui karakteristik β-TCP yang disintesis dari cangkang kerang hijau danvariasi suhu sintering yang optimum. Metode: Penelitian eksperimentallaboratorium dengan mereaksikan senyawa kalsium oksida (CaO) yang didapat daricangkang kerang hijau dan larutan asam fosfat (H3PO4) menggunakan metodedisolusi presipitasi dengan variasi suhu sintering. Hasil sintesis dilakukan ujikarakterisasi dengan X-Ray Diffraction (XRD), Scanning Electron Microscope(SEM) dan Fourier Transform Infrared (FTIR). Hasil: Grafik XRD menunjukkanpola puncak-puncak pada sampel yang menyerupai β-TCP Sigma-Aldrich, namunditemukan juga fase whitlockite yang diakibatkan oleh adanya unsur lain padacangkang kerang hijau. Pada hasil karakterisasi SEM, sampel terdiri dari partikelpartikelkecil yang berbentuk tidak beraturan dan saling berikatan sehinggaterbentuk mikropori. Pada spektrum FTIR ditemukan gugus fosfat, hidroksil dankarbonat yang khas pada β-TCP, namun juga ditemukan adanya residu pirofosfat(P2O7) yang diakibatkan rasio Ca/P yang tidak konsisten. Kesimpulan: β-TCPdengan variasi suhu sintering 1.050ºC memiliki karakteristik yang palingmenyerupai β-TCP Sigma-Aldrich.

B Background: β-Tricalcium Phosphate (β-TCP) is a bioceramic material that iswidely used in dentistry as a material for bone grafting. β-TCP has good resorptionrate, osteoconductivity, osteoinductivity and biocompatibility. Green mussel shells(Perna viridis L) can be utilized from calcium carbonate (CaCO3) contained.Objective: To determine the characteristics of β-TCP synthesized from greenmussel shells and the optimum sintering temperature variation. Method:Laboratory experimental research by reacting calcium oxide (CaO) compoundobtained from green mussel shells and phosphoric acid solution (H3PO4) usingdissolution precipitation method with variations in sintering temperature. Thesynthesis results were subjected to characterization tests using X-Ray Diffraction(XRD), Scanning Electron Microscope (SEM) and Fourier Transform Infrared(FTIR). Results: The XRD result of all samples show typical pattern of β-TCP,however whitlockite phase is also found due to the presence of other elements ingreen mussel shells. In the SEM characterization results, the sample consists ofsmall particles that are irregularly shaped and bond together to form microporesstructure. In the FTIR spectrum, phosphate, hydroxyl and carbonate groups werefound which are typical in β-TCP, but pyrophosphate residues (P2O7) were alsofound which were caused by an inconsistent Ca/P ratio. Conclusion: β-TCP withsintering temperature variation of 1,050ºC has characteristics that resemble Sigma-Aldrich's β-TCP.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?