Pengaruh environmental disclosure, kepemilikan manajerial, dan komisaris independen, terhadap cost of debt
P Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh environmental disclosure,kepemilikan manajerial dan komisaris independen terhadap cost of debt padaperusahaan property dan real estate yang berada di Indonesia serta terdaftar padaBursa Efek Indonesia tahun 2017 sampai tahun 2021. Sampel yang digunakandiperoleh dengan menggunakan metode purposive sampling. Dalam penelitian iniberjumlah 23 data perusahaan dengan periode pengamatan selama 5 tahun berturutturut.Maka diperoleh 115 data yang dijadikan sebagai sampel. Regresi linierdigunakan sebagai alat analisis pada penelitian ini.Hasil yang ditemukan pada penelitian ini menunjukan Environmentaldisclosure dan kepemilikan manajerial berpengaruh negatif terhadap cost of debt tetapikomisaris independen dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap cost of debt
T This study aims to examine the effect of environmental disclosure, managerialownership, and Independent commissioner on the cost of debt in property and realestate companies located in Indonesia and listed on the Indonesia Stock Exchange in2017 until 2021. The samples used were obtained using the purposive methodsampling. In this study there were 23 company data with observation periods for 5consecutive years. Then obtained 115 data used as samples. Linear regression is usedas an analytical tool in this study.The results found in this study indicate environmental disclosure andmanagerial ownership has a significant negative effect on cost of debt. But,independent commissioner and firm size has no significant negative effect on the costof debt.