DETAIL KOLEKSI

Pengaruh kepemilikan manajerial terhadap kinerja perusahaan dengan peran mediasi efisiensi investasi


Oleh : Jovita Arvega Andry

Info Katalog

Nomor Panggil : 023002108011

Penerbit : FEB - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2023

Pembimbing 1 : Idrianita Anis

Subyek : Investment;Company - Value

Kata Kunci : managerial ownership, investment efficiency, company performanc

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2023_TA_SAK_023002108011_Halaman-Judul.pdf
2. 2023_TA_SAK_023002108011_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2023_TA_SAK_023002108011_Bab-1-Pendahuluan.pdf 14
4. 2023_TA_SAK_023002108011_Bab-2-Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2023_TA_SAK_023002108011_Bab-3-Metodologi-Penelitian.pdf 19
6. 2023_TA_SAK_023002108011_Bab-4-Analisis-dan-Pembahasan.pdf 25
7. 2023_TA_SAK_023002108011_Bab-5-Kesimpulan.pdf
8. 2023_TA_SAK_023002108011_Daftar-Pustaka.pdf
9. 2023_TA_SAK_023002108011_Lampiran.pdf 16

P Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis hubungan antarakepemilikan manajerial dengan kinerja perusahaan. Selain itu, apakah efisiensiinvestasi pada perusahaan dapat memediasi hubungan antara kepemilikan manajerialterhadap kinerja perusahaan. Dengan adanya tata kelola perusahaan yang baik danefisiensi investasi, kinerja perusahaan diharapkan dapat terus bertumbuh. Penelitianini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan alat uji statistik yangbernama Eviews. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh darilaporan keuangan dan/atau laporan tahunan. Metode pengambilan sampel dalampenelitian ini menggunakan purposive sampling. Populasi pada penelitian inidilakukan pada perusahaan sektor industri Properti dan Real Estat yang terdaftar diBursa Efek Indonesia selama tahun 2018-2021. Sampel yang memenuhi kriteriasebanyak 208 data. Lalu, teknik pengolahan data yang digunakan dalam penelitianini adalah metode analisis regresi data panel Two Stage Least Square. Variabel yangdigunakan dalam penelitian ini adalah kepemilikan manajerial yang diproksikandengan indeks kepemilikan saham, kinerja perusahaan yang diproksikan denganROA sebagai variabel terikat, dan efisiesi investasi sebagai variabel mediasi. Hasilpenelitian ini menunjukkan bahwa (1) Kepemilikan manajerial berpengaruh positifterhadap kinerja perusahaan, (2) Kepemilikan manajerial berpengaruh positifterhadap efisiensi investasi, (3) Efisiensi investasi memediasi secara negatif dalampengaruh kepemilikan manajerial terhadap kinerja perusahaan.

T This study aims to examine and analyze the relationship between managerialownership and company performance. In addition, whether the efficiency ofinvestment in the company can mediate the relationship between managerialownership and company performance. With good corporate governance andinvestment efficiency, the company's performance is expected to grow. This researchis a type of quantitative research using a statistical test tool called Eviews. The dataused is secondary data obtained from financial reports and/or annual reports. Thesampling method in this study used purposive sampling. The population in this studywas conducted in the Property and Real Estate industrial sector companies listed onthe Indonesia Stock Exchange during 2018-2021. Samples that meet the criteria are208 data. Then, the data processing technique used in this study is Two Stage LeastSquare panel data regression method. The variables used in this study aremanagerial ownership as a proxy for the ownership structure index, companyperformance as a proxy for ROA as the dependent variable, and investmentefficiency as a mediating variable. The results of this study indicate that (1)managerial ownership has a positive effect on firm performance, (2) managerialownership has a positive effect on investment efficiency, (3) investment efficiencymediates negatively in the effect of managerial ownership on firm performance.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?