DETAIL KOLEKSI

Perancangan pusat kegiatan seni dan budaya dengan pendekatan placemaking ikonik di Jimbaran, Bali


Oleh : Syadza Afifah Mirafawati

Info Katalog

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2020

Pembimbing 1 : Moh Ischak

Pembimbing 2 : Rita Walaretina

Subyek : Architecture - Designs and plans;Art centers

Kata Kunci : Bali, cultural arts center, museum, placemaking.

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2020_TA_SAR_052001600107_Halaman-Judul.pdf
2. 2020_TA_SAR_052001600107_Lembar-Pengesahan.pdf
3. 2020_TA_SAR_052001600107_Bab-1_Pendahuluan.pdf 9
4. 2020_TA_SAR_052001600107_Bab-2_Tinjauan-Pustaka.pdf
5. 2020_TA_SAR_052001600107_Bab-3_Analisis-Konsep-Programatik.pdf
6. 2020_TA_SAR_052001600107_Bab-4_Konsep-Perancangan.pdf
7. 2020_TA_SAR_052001600107_Bab-5_Konsep-Pengembangan-Perancangan.pdf
8. 2020_TA_SAR_052001600107_Bab-6_Kesimpulan.pdf
9. 2020_TA_SAR_052001600107_Daftar-Pustaka.pdf
10. 2020_TA_SAR_052001600107_Lampiran.pdf

B Bali merupakan Salah satu daerah di Indonesia yang memiliki kekayaan seni, budaya dan adat istiadat yang beragam dan melimpah dan menjadi komoditas utama dalam menarik wisatawan lokal maupun internasional. Perancangan Pusat Kegiatan Seni dan Budaya berlokasi di Jimbaran,Bali merupakan sebuah proyek kawasan yang akan mewadahi Museum, Galeri dan Pusat pertunjukan sebagai fungsi utama dan Pelatihan kesenian pasar seni dan pemukiman sebagai fungsi pendamping. Dengan konsep pariwisata budaya untuk menyelamatkan kebudayaan dari kepunahan, pariwisata budaya yang mengandung nilai-nilai luhur dan arsitektur Bali untuk menampilkan identitas Bali pada kawasan. Dengan tujuan rancangan Mendapatkan rancangan Pusat Kegiatan Seni dan Budaya dapat menjadi destinasi objek wisata yang paling menginspirasi dan menarik di Asia Tenggara pada umumnya dan menjadi icon atau model pengembangan komunitas seni (place making) di Indonesia.

B Bali is one of the regions in Indonesia which has a wealth of diverse and abundant arts, culture and customs and is a major commodity in attracting local and international tourists. The design of an Arts and Cultural Activity Center located in Jimbaran, Bali is a regional project that will accommodate museums, galleries and performance centers as the main function and art training, art markets and settlements as accompanying functions. With the concept of cultural tourism to save culture from extinction, cultural tourism that contains noble values and Balinese architecture to display Balinese identity in the region. With the aim of getting the design of the Center for Arts and Culture Activities can be the most inspiring and interesting tourist destination in Southeast Asia in general and become an icon or model of art community development (place making) in Indonesia.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?