Pengaruh biaya lingkungan, kinerja lingkungan dan perolehan iso 14001 terhadap kinerja keuangan dengan kepemilikan institusional sebagai variabel pemoderasi
P Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh biaya lingkungan,kinerja lingkungan dan perolehan ISO 14001 terhadap kinerja keuangan dengankepemilikan institusional sebagai variabel pemoderasi. Kinerja keuangan diukurdengan proksi Return on Assets (ROA). Data yang digunakan merupakan datasekunder yang diperoleh dari laporan keuangan dan tahunan perusahaan manufakturyang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan mendapatkan peringkat PROPERselama tahun 2015-2018. Metode penentuan sampel penelitian ini berdasarkanpurposive sampling dan terdapat 102 sampel yang diteliti. Metode analisis yangdigunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini adalah analisis regresiberganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa biaya lingkungan berpengaruhnegatif dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Kinerja lingkungan berpengaruhpositif terhadap kinerja keuangan. Perolehan ISO 14001 tidak berpengaruh terhadapkinerja keuangan. Kepemilikan institusional memperkuat pengaruh positif antarabiaya lingkungan dengan kinerja keuangan. Kepemilikan institusional tidak dapatmemoderasi hubungan antara kinerja lingkungan dengan kinerja keuangan.Kepemilikan institusional tidak dapat memoderasi hubungan antara perolehan ISO14001 dengan kinerja keuangan.
T This study aims to analyze environmental costs, environmental performanceand obtaining ISO 14001 on financial performance with institutional ownership as amoderating variable. Financial performance is measured by the Return on Assets(ROA). The data used is secondary data obtained from the annual and financialstatements of manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange(IDX) and obtained a PROPER rating for 2015-2018. The method of determining thesample of this study is based on purposive sampling and there are 102 samplesstudied. The analytical method used to test the hypotheses in this study is multipleregression analysis. The results of this study indicate that environmental costs have anegative and significant effect on financial performance. Environmental performancehas a positive effect on financial performance. Obtaining ISO 14001 has no effect onfinancial performance. Environmental performance strongest the relationshipbetween environmental costs and financial performance. Institutional ownershipcannot moderate the relationship between environmental performance and financialperformance. Institutional ownership cannot moderate the relationship between theacquisition of ISO 14001 and financial performance.