Analisa perbedaan tingkat sensitivitas etis antara mahasiswa akuntansi dan mahasiswa manajemen, implikasi perbedaan gender
P Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan tingkat sensitivitas etis antara mahasiswa akuntansi dan manajemen yang juga dipandang dari segi gender jika mengalami persoalan yang menyangkut dilema etis.Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi dan manajemen pada perguruan tinggi negeri dan perguruan tinggi swasta yang berada di Jabodetabek. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 206 responden.Metodepengumpulan data pada penelitian ini dengan cara menyebarkan kuesioner Google Formulir. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan kriteria untuk mendekatkan pada pokok permasalahan. Kriteria yang digunakan dalam penelitian ini adalah mahasiswa yang berada di semester ketiga sampai dengan semester akhir.Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat perbedaan tingkat sensitivitas etis antara mahasiswa akuntansi dan mahasiswa manajemen. Tidak terdapat perbedaan tingkat sensitivitas etis antara mahasiswa pria dan mahasiswa wanita. Dan tidak terdapat perbedaan tingkat sensitivitas etis mahasiswa akuntansi pria dan mahasiswa akuntansi wanita.
T This research is a quantitative research which aims to know whether there are differences of ethical sensitivity level between accounting and management students who are also viewed in terms of gender if they encounter issues involving ethical dilemmas.Population in this research are accounting and management students at public universities and private universities which are located in Jabodetabek. Sample used in this research are 206 respondents.The method of collecting data in this research is by distributing questionnaire of Google Form. In this research, researchers used the criteria to get closer to the main issue. The criteria used in this research are students who in the third semester until the final semester.The results of this research indicate that there are differences of ethical sensitivity level between accounting students and management students. There aren’t differences of ethical sensitivity level between male and female students. And there aren’tdifferences of ethical sensitivity level between male and female accounting students.