DETAIL KOLEKSI

Pemeringkatan estetika bangunan struktur bentang lebar di Kota-kota Indonesia

4.0


Oleh : Ayudia Ciremai Putri

Info Katalog

Subyek : Architecture - Indonesia - Aesthetics;Architecture - Designs and plans

Penerbit : FTSP - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2019

Pembimbing 1 : M. Bambang Susetyarto

Kata Kunci : building aesthetics, wide span structure, city of Indonesia

Status Posting : Published

Status : Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2019_TS_TS_152160006_Halaman-judul.pdf
2. 2019_TS_TS_152160006_Bab-1.pdf
3. 2019_TS_TS_152160006_Bab-2.pdf
4. 2019_TS_TS_152160006_Bab-3.pdf
5. 2019_TS_TS_152160006_Bab-4.pdf
6. 2019_TS_TS_152160006_Bab-5.pdf
7. 2019_TS_TS_152160006_Daftar-pustaka.pdf
8. 2019_TS_TS_152160006_Lampiran.pdf

P Pengukuran mengenai estetika struktur suatu bangunan, memerlukan adanyamodel pengukuran yang berupa pertanyaan. Penelitian ini menggunakan respondenuntuk menganalisis pemeringkatan estetika bangunan bentang lebar. Hasil temuan yangdidapatkan pada penelitian ini berupa model pengukuran menggunakan kuesioneronline dan hasil pemeringkatan atau pembobotan nilai estetika pada bangunan bentanglebar. Pada akhir penelitian, data tersebut akan dianalisis untuk disimpulkan ilmupengetahuan apa yang dapat digunakan sebagai pembelajaran baik untuk paraakademisi maupun untuk para praktisi. Dengan menggunakan teori – teori tentangestetika dan struktur bentang lebar, dan teori mengenai faktor yang mendukungpenilaian estetika pada bangunan menurut para ahli, penelitian ini dilakukan untukmengetahui bagaimana model dari pengukuran estetika bangunan bentang lebar (jenisalat dan bahan pengukuran, isi pertanyaan dan kriteria pengukuran).

M Measurements regarding the aesthetics of the structure of a building require itmeasurement model in the form of a question. This study uses respondentsto analyze the aesthetic ranking of wide span buildings. Findingsobtained in this study in the form of a measurement model using a questionnaireonline and the results of ranking or weighting of aesthetic values ​​in landscape buildingswide. At the end of the study, the data will be analyzed to infer sciencewhat knowledge can be used as learning is good for the peopleacademics and practitioners. Using theories aboutaesthetics and wide-ranging structures, and theories about supporting factorsaesthetic assessment of buildings according to experts, this research was conducted forfind out how the model of aesthetic measurements of building spans is wide (typemeasurement tools and materials, question content and measurement criteria).

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?