DETAIL KOLEKSI

Perancangan desain produk mainan edukatif anak berbasis human centered design ( Studi Kasus: Pengelolaan Sampah Rumah Tangga di Kelurahan Malaka Sari Jakarta Timur )

0.0


Oleh : Rachmat Arsyad

Info Katalog

Nomor Panggil : 0004/T/2017

Subyek : Games - Educational toy;Product design

Penerbit : FSRD - Usakti

Kota Terbit : Jakarta

Tahun Terbit : 2017

Pembimbing 1 : Acep Iwan Saidi

Pembimbing 2 : Yusuf Affendi

Kata Kunci : domestic waste, early childhood, human-centered.

Status Posting : Published

Status : Tidak Lengkap


File Repositori
No. Nama File Hal. Link
1. 2017_TS_MDP_191150017_Halaman-Judul.pdf 17
2. 2017_TS_MDP_191150017_Bab-1.pdf 8
3. 2017_TS_MDP_191150017_Bab-2.pdf
4. 2017_TS_MDP_191150017_Bab-3.pdf 3
5. 2017_TS_MDP_191150017_Bab-4.pdf 17
6. 2017_TS_MDP_191150017_Bab-5.pdf
7. 2017_TS_MDP_191150017_Daftar-Pustaka.pdf

P Penelitian ini mendalami dan memaparkan penerapan dan pendekatan"Human-Centered Design” (kemudian akan disingkat dengan HCD) pada desain mainan edukatif anak. Desain mainan edukatif tersebut diciptakan dengan memanfaatkan pengelolaan sampah rumah tangga di lingkungan PerumahanBumi Malaka Asri Jakarta Timur. Mainan edukatifyang tercipta diharapkan dapat meningkatkan kesadaran pengelolaansampah rumah tangga bagi seluruh lapisan warga, terutama anak-anak, serta mendukung kegiatan pengelolaansampah rumah tangga di lingkungan PerumahanBumi Malaka Asri. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian interdisiplin, dengan dukungan pendekatan Human-centered Designyang efektif untuk menciptakan mainan edukatifyang sesuai untuk anak usia dini. Mengacu kepada prinsip desain dan HCD, desain mainan edukatiftersebut terdiri atas empataspek. Aspek pertama adalah affordanceyang memungkinkan pengguna dapat menggunakan mainan edukatifdengan baik.Aspek kedua adalah signifieryang membuat pengguna dapat menggunakan mainan edukatiftersebut dengan mudah dan melakukan interaksitertentudengan baik. Aspek ketigaadalah aspek perkembangananak. Aspek terakhir adalah aspek-aspek Desain Produk.

T This research focuses dan describes the human-centered approach on early childhood educational toyused by early childhood kids. The resulted educational toyis designed by maximizing domestic waste management at Bumi Malaka Asri area in Jakarta Timur. The resulted educational toyis also hoped to strengthen the awareness of domestic waste management by the residents, including kids. The method applied in this research is an interdisciplinarymethod and supported by the human-centered approach. The resulted educational toyhas fouraspects. The first aspect is affordance which enables users to interact with the resulted object easily. The second aspect is signifier which enables users to do specific actions with the resulted object easily. The thirdaspect is children growthaspect.The final aspect is the aspects of Product Design.

Bagaimana Anda menilai Koleksi ini ?